Selasa, 12 Juli 2011

MAJELIS TAKLIM YAYASAN PERGURUAN AL-HIKMAH WILAYAH KALBAR CABANG SINTANG-SEPAUK

  1.  
  2.  MAJELIS TAKLIM YAYASAN PERGURUAN AL-HIKMAH
Akte Notaris No.77 Th 1984 Mahdi Soroinda Nst,SH Pengadilan
Negeri Jakarta Selatan
WILAYAH KALIMANTAN BARAT CABANG SINTANG
Web Site : http://alhikmahsintang.co.cc
Email : alhikmah_kalbar@yahoo.co.id
Sekretariat:Jln.P.Laksamana Zaenal Abidin No.17 Kec.Sepauk,78662
Kab.Sintang Tlp.0565-2025849, 085654463160

MAJELIS TAKLIM YAYASAN PERGURUAN AL-HIKMAH
DIBEKALI ILMU ALLAH
(http://perguruan-al-hikmah.blogspot.com)

Kerawanan yang terjdi diberbgai daerah saat ini membuat kita resah dan gelisah dalam menghadapi hidup ini,sedangkan yang selama ini kita cariselamat dunia dan akhirat.Kejahatan dan kekejaman semangkin meningkat ditanah air kita ini,seperti penodongan,rampok,hipnotis,sihir, dan lainya.Dengan kenyataan ini hendaklah membuat kita sadar,tentang bahaya yang selalu mengancan kita dan haruskah kita pasrah saja tanpa ada ikhtiar untuk jaga diri?..................................
Masalah ini sudah dijawab oleh Allah dalam Al-qur;an surat:Al-Anfal ayat:60

Artinya:Dan siapkanlah untuk menghadapi mereka dengan kekuatan apa saja yang kamu sanggupi dan dari kuda yang ditambat untuk berperang (yang dengan persiapan itu )kamu menggentarkan musuh Allah dan MUSUHMU dan orang-orang selain mereka yang kamu tidak mengetahui(Q.S.Al-Anfal ayat 70) dan Raslullah bersabda:Sesungguh Allah lebih mencintai orang yang kuat,dari pada orang yang lemah.

Maka dengan dasar inilah MAJELIS TAKLIM YAYASAN PERGURUAN AL-HIKMAH dibekali ILMU AL-HIKMAH dan Ilmu Al Hikmah adalah :
Sebuah nama dari suatu ilmu wirid/dzikir yang haq yang sumbernya dari Al Qur’an dan Hadits Nabi Muhammad Saw. Tokoh dan sekaligus Guru Besar yang pertama kali mendirikan dan menyebarkan ilmu Al Hikmah Di indonesia adalah
KH. Muhammad Syaki Abdusy Syukur Bin Sartawi (Abah Syaki) dari Cisoka Tengerang Banten(lwafat tahun 1985).Beliau berguru ilmu hikmah kepada K.H.Muhammad Toha bin Syi'in (lahir 15-08-1889)(Wafat tahun 1957) dan K.H.Muhammad Amilin bin H.Mansyur(wafat 1962).
Ilmu Hikmah adalah:
(1). Ilmu yang haq, benar, yang diambil dari hikmah Asma Allah Al’azhom (nama-nama Allah Swt Yang Mulia dan Besar) dengan bersumber dari ayat-ayat Al Quran, Hadits-hadits Nabi Muhmaad saw dan doa-doa pilihan yang mustajab untuk mencapai keselamatan, kesejahteraan, kebahagiaan zhohir dan bathin dunia akhirat dengan cara mendekatkan diri kepada Allah Swt, (Taqorrub Ilallah) melalui ibadah wajib dan sunnah serta mengamalkan ajaran dari para ‘alim ‘ulama yang merupakan pewaris Nabi.

(2). Ilmu Hikmah bersifat “sirr” (rahasia, bathin) dengan metode dzikir dan doa.
“Allah menganugerahkan Al Hikmah (kefahaman yang dalam tentang Al Quran dan As Sunnah) kepada siapa yang dikehendaki-Nya, dan barangsiapa yang dianugerahi (ilmu) hikmah, ia benar-benar telah dianugerahi karunia yang banyak, dan hanya orang-orang yang berakallah yang dapat mengambil pelajaran (dari firman Allah).”
(Al Qur’an surat Al Baqoroh : 269)
"aslinya" alHikmah itu bukan ilmu isian(titipan) dan bukan juga ilmu yang memanfaatkan makhluk lain (seperti khodam/jin/malaikat)...melainkan adalah rahasia "SIRRULLAH" yang bekerja melalui "KEAJAIBAN RUH" manusia (pada beberapa titik LATHIFAH yang ada pd diri manusia)...

jadi alHikmah tidak akan pernah bisa di cabut oleh siapapun, kecuali ALLAH dan DIRINYA SENDIRI (melanggar janji bai'at)...dan tidak akan pernah bisa HILANG sampe ajal menjemput.



AL-HIKMAH....
berasal dari kata HAKAMA-YAHKUMU_HIKMATAN, sedang kalau kata jama'nya AL HIKMAH kurang lebihnya berarti: Ilmu pengetahuan, kebenaran, keadilan, kebijaksanaan, filsafat, perkataan yang sesuai, benar dan penuh kebaikan.
Oleh karena itu bisa dijabarkan lagi ilmu al hikmah adalah ilmu yang hak, benar, yang diambil dari hikmah asma allah al’zhom, hikmah ayat-ayat al-quran dan doa-doa yang mustajab untuk mencapai keselamatan, kesejahteraan, kebahagiaan zhohir dan batin dunia akhirat dengan cara mendekatkan diri kepada allah swt, taqarrub ilallah..


ALHIKMAH sebenarnya sangat dekat dgn tasawuf. Hal itu bisa dilihat dari sejarah asal-usul AL-HIKMAH
bahwa H. Oddo adalh orang yg pertama kali menyalurkan ilmu hikmah kepada Abah Toha dan H Amilin yg kemudian di pertemukan pada Abah Syaki. H.Oddo tentunya hny meneruskan garis keilmuannya dari ayahnya yakni syech abdul karim al-Bantany seorang ulama besar yg mewariskan thoriqoh qodiriyah dari syech akhmad khotib sambas.
syech abdul karim al-Bantany seorang ulama besar yg mewariskan thoriqoh qodiriyah naqsyabandiyyah dari syech akhmad khotib sambas Bin Abdul GHOFFAR (Lahir di sambas-kalbar bermukim dan tinggal dimekkah sebagai pendiri thoriqot naqsyabandiyyah qodariyah) Kepada H.ODDO.


KENAPA HARUS PUNYA ILMU AL-HIKMAH:
Karena mungkin tidak ada Ilmu seindah dan semudah ilmu Al-Hikmah,
indah karena cukup menyebut nama ALLAH, mudah karena hanya dengan mengeraskan perut, (kompres)
maka sudah mencakup seluruh tujuan.
Misalnya untuk menghindari seluruh mahluk Allah yang berniat jahat atau untuk pengobatan.
Kenapa indah? Karena Likalimatin thoyibah, ” laa illaha ilallah ”,
bahwa tidak ada kalimat sebagus dan seindah kalimat, ” laa illaha ilallah ”.
Yang bergerak diperut dalil akhirul kalam,” laa illaha ilallah dakholal jannah ”.
Untuk menyelamatkan kita di akhirat sedangkan yang bergerak di tangan ” Ya Abdul Jabbar ”,
yang disebut tingkat dua untuk menyelamatkan kita di dunia.
Kalimat ” Abdul jabbar ” dari gerakan tangan atau yang disebut ”Muhammadur Rasulullah” menurut ulama dalam kitab tafsir showi itu adalah bahasa ahli neraka yang tertolong oleh Nabi Muhammad SAW setelah di angkat ke surga, mereka memberi julukan ” Ya Abdul Jabbar ” kepada Nabi Muhammad SAW.
Tetapi di kitab lain ” Ya Abdul Jabbar ”, itu merupakan julukan malaikat Izrail yang diberikan oleh ahli surga yang tidak merasakan neraka.

Diriwayatkan dalam kitab ”Jawahirul Buchori” ketika Rasul pulang dari perang handak,
beliau beristirahat dengan seorang sahabat bernama Jabir dibawah satu pohon yang rindang.
Pedang Rasul di gantung di salah satu dahan pohon dan sahabat Jabir pun pergi menjauh dengan maksud supaya tidak mengganggu istirahatnya Rasul.

Tiba – tiba muncul seorang kafir Arabi yang berniat membunuh Rasul, kafir Arabi itu mengambil pedang Rasul yang tergantung di dahan. Dan mengarahkannya ke leher Rasul, tetapi dia langsung terpental dan akhirnya lari.
Setelah kejadian itu sahabat Jabir menghampiri Rasul dan bertanya, ”Ya Rasul, aku melihat pedang tadi di arahkan tepat di leher Engkau tapi mengapa mereka bisa terpental?” Rasulullah menjawab :
”aku hanya menyebut nama ALLAH”.


Inilah salah satu riwayat Rasul yang menggambarkan betapa indahnya dan mudahnya Al-Hikmah,
karena hanya dengan menyebut nama ALLAH bisa menghindarkan seluruh makhluk ALLAH yang berniat jahat terhadap kita. Walaupun riwayatnya waktu itu Rasul tidak dibarengi dengan mengeraskan perut. karena itu adalah bagian dari mukjizat ke Nabian

Menurut ulama dalam kitab ”Pawaidul makiyah”, setiap sindiran itu syair dan Setiap syair adalah haram setiap ilmu adalah sihir adalah haram.
Sedangkan menurut hadist Rasul setiap omongan anak Adam haram kecuali amar ma’ruf nahi mungkar maka syair tersebut haram kecuali Syair Ruku Wudhu,rukun sholat dan lain – lain.

Sihir,setiap ilmu sihir haram kecuali Al- Hikmah karena syarat dari Al-Hikmah harus islam, yaitu Islam yang sanggup menjalankan segala perintah -Nya dan sanggup meninggalkan segala larangan -Nya. Baca Dua Kalimat Syahadat atau menyebut nama Allah itu Halal lain itu hanya Allah yang tahu.
Mukjizat adalah ke istimewaan bagi Nabi dan Rasul dari Allah, maka ukuran Ilmu bukan dari Nabi dan Rasul.
HidayahDAN MAUNAH adalah ke istimewaan bagi orang yang ahli ibadah.
Sedangkan Istidzrad merupakan sindiran Allah bagi orang yang bukan ahli ibadah.
Apa khijab? Adalah kelihatan. Apa Istidzrad ? Adalah sindiran.
Kenapa Mukhasafah hanya terbayang? Karena ilmu tidak akan berkembang.
Barang siapa yang sudah bisa melihat neraka dan surga maka tidak akan sanggup hidup di dunia.
Tetapi kalau Rasul Nabi Muhammad SAW, surga atau neraka sudah sebanding atau seimbang dengan badan beliau yang sudah dari cahaya.
Namun Hidayah atau Mukhasafah itupun harus di atur atau mengerti hukum – hukum syara atau agama karena setan tidak mau ketinggalan.

MUKJIZAT adalah milik dan jatahnya Nabi dan Rasul Allah
Mukhasafah adalah milik dan jatahnya Wali dan Ulama
Hidayah/MAUNAH adalah milik jatahnya Orang-orang mukmin – mukminat YANG SHOLEH
Istidzrad adalah miliknya dukun dan lain-lain, dikasih kelebihan tapi bukan ahli ibadah


(3)SANAD/SILSILAH ILMU AL-HIKMAH
Menurut riwayat abahwa ilmu hikmah :IMAM JA’FAR SHODDIQ MENUNTUT ilmu hikmah dari ayahnya(IMAM MUHAMMAD AL-BAQIR) Dan dia dari ayahnya(IMAM ALI ZAENAL ABIDIN)dan dia dari ayahnya(AL-HUSEIN) Dan dia dari ayahnya (ALI BIN ABI THOLIB) Dan ALI BIN ABI THOLIB dari RASSULULLAH SAW.
Dengan demikian ,maka bertambah yakinlah kita bahwa ilmu hikmah ini,bersumber dari Allah ditiurunkan kepada Rasulullah SAW dan kepada sahabat terus-sambung menyambung sampai kepada para waliyullah dan kepara guru ILMU HIKMAH.
Belajar ilmu Hikmah harus dibimbing oleh guru ilmu hikmah,karena proses pembukaannya(penggoresan) agak sulit,ibarat membuka brankas uang pada kunci kombinasi.Sang gurulah lewat izin dan ridho Allah,mencari kombinasi TERSEBUT.Setelah ditemukan ,maka pintu bawah sadarnya akan terbuka dengan mudah(digores) dan akif yang insya Allah dengan izin dan ridho ALLAH dapat digunakann untuk menjaga diri dari kejahatan zohir dan bathin.
Belajar ilmu hikmah,sama halnya dengan memiliki kunci kesuksesan hidup.Betapa tidak hampir setiap permasalahan hidup dapat diatasi atas pertolongan ALLAH semata via zikir dan doa yang hikmah/sirr/hakekat.Orang yang ahli dalam ilmu hikmah disebut Hukama’ dan Orang yang ahli ilmu syari’ah/Fiqih disebut fuqoha, Orang yang ahli ilmu tafsir disebut Mufassir.
.Kesuksesan AL-HIKMAH bersumber pada kedekatan kita kepada Allah serta kepandaian kita MENJAGA DIRI.Perinsip(motto) al-hikmah :MUSUH JANGAN DI CARI,KALAU ADA JANGAN LARI BILA PERLU DI BELI,BERTAQWA KEPADA ALLAH SEPANJANG HARI,DIATAS LANGIT ADA LANGIT.

KERJA AL-HIKAMH  ILMIAH(LOGIKA=MASUK AKAL):
Tubuh manusia berisi rangkaian listrik(unsur api),dengan berbagai tegangan.Tegangan itu mengahsilkan medan energi(bio energi)yang disebut AURA.Medan ini dapat dapat dibangkitkan dan dikendalikan dengan senam dan jurus al-hikmah,zikir dan doa ,sehingga dapat digunakan untuk menarik dan menolak,karena bersifat magnet.jika seseorang yang beraliran negatif hendak menyeranng kita,maka daya tolak secara otomatis akan bangkit ,hingga membuat orang yang berniat jahat TERPENTAL TANPA DI SENTUH.
Masalah ini juga sudah dijelaskan dalam Al-quran surat;Al-anfal:17
Artinya:Maka(yang sebenarnya)bukan kamu yang membunuh mereka ,akan tetapi Allahlah yang membunuh mereka,dan bukan kamu yang melempar ketika kamu melempar,tetapi ALLAHLAH yang melempar.(Allah berbuat demikian untuk membinasakan mereka)da memberi kemenangan kepada orang-orang mukmin,dengan kemenangan yang baik.Sesungguhnya ALLAH maha mendengar lagi maha melihat(Q.S.Al-ANFAL:17) Dan juga di terangkan pula dalam surat Al-maidah aya;11:

Arrtinya: suatu kaum bermaksut hendak menngerakkan tangan kepada mu (untuk berbuat jahat)maka Allah menahan tangan mereka dari kamu(Q.S. Al-maidah ayat:11:

Peristiwa ini pernah dialami RASULLULLAH SAW.Ketika BELAIU akan dibunuh oleh DA’TSUR dan Surokoh,sebelum membunuh, mereka bertanya kepada Rosulullah :”Sebentar lagi engkau akan saya pancung.Coba katakan .! pada siapa engkau minta tolong?....Seketika itu,Rasulullah mengucap:”ALLAHU AKBAR...!,Maka da’tsur dan Surokoh terpental beberapa tombak dan jatuh bergelimpangan tanpa daya.Alhamdulilla Rasulullah selamat dan mereka lansung msuk islam.ilmu hikmah bagi Rasulullah sebagai Mu’zijt,bagi waliyullah sebagai karomah,bagi orang yang sholeh sebagai Maunah’
ILMU AL-HIKMAH termasuk ilmu yang ampuh,tapi mudah dipelajari oleh setiap umat islam,dan dapat dibuktikan secara ilmiyah.Di Majelis Taklim Yayasan Perguruan AL-hikmah diberi pelajaran Senam dan Jurus Al-hikmahserta zikir dan do’a demi untuk mendekatkan diri kepada Allah.Senam dan Jurus berfungsi untuk membangkit bio energi lstrik yang ada dalam tubuh kita sehingga tubuh tetap sehat dan kuat ,jauh dari penyakit dan para penjahat dll.Sedangkan ZIKIR DAN DO’A untuk menerapkan ajaran:
1.LILLAH : segala amal perbuatan apa saja, baik yang hubungan langsung kepada Alloh dan Rosul-Nya SAW, maupun yang hubungan denga masyarakat, dengan sesama makhluk pada umumnya, baik yang wajib, yang sunnah atau yang wenang, asal bukan perbuatan yang merugikan/bukan perbuatan yang tidak diridhoi Alloh, melaksanakannya supaya disertai dengan niat dan tujuan untuk mengabdikan diri kepada Alloh Tuhan Yang Maha Esa dengan ikhlas tanpa pamrih ! LILLAHI TA'ALA!, LAA ILAAHA ILLALLOOH ( = tiada tempat mengabdi selain kepada Alloh ). WAMAA KHOLAQTUL JINNA WALINSA ILLAA LIYA'BUDUUN ( = dan tiadalah AKU menciptakan jin dan manusia melainkan supaya mereka beribadah kepada-KU ) (Al Dzariyaat-56)

2.BILLAH : Menyadari dan merasa senantiasa kapan dan dimanapun berada, bahwa segala sesuatu termasuk gerak-gerik dirinya lahir batin , adalah ALLOH TUHAN MAHA PENCIPTA yang menciptakan dan menitahkannya. Jangan sekali-kali merasa lebih-lebih mengaku bahwa diri kita ini memiliki kekuatan atau kemampuan. LAA HAULA WALAA QUWWATA ILLAA BILLAH ( tiada daya dan kekuatan melainkan atas titah Alloh-BILLAH )
3.LIRROSUL : Disamping niat mengabdikan diri / beribadah kepada Alloh- LILLAH seperti diatas, dalam segala tindakan dan perbuatan apa saja, asal bukan perbuatan yang tidak diridhoi Alloh, bukan perbuatan yang merugikan, supaya juga disertai niat mengikuti jejak tuntunan Rosululloh SAW. “ YAA AYYUHAL-LADZIINA AAMANUU ATHII ‘ULLOOHA WA ATHII ‘UR-ROSUULA WALAA TUBTHILUU A'MAALAKUM “ ( Hai orang-orang yang beriman ( BILLAH ), taatlah kepada Alloh ( LILLAH ) dan taatlah kepada Rosul ( LIRROSUL ), dan janganlah kamu merusakkan amal-amalmu sekalian ( Muhammad 33 )
4.BIRROSUL : Disamping sadar BILLAH seperti diatas, supaya juga menyadari dan merasa bahwa segala sesuatu termasuk gerak-gerik dirinya lahir batin ( yang diridhoi Alloh ) adalah sebab jasa Rosululloh SAW. “ WAMAA ARSALNAAKA ILLA ROHMATAN LIL'AALAMIIN “ (= Dan tiada Aku mengutus Engkau Muhammad melainkan rohmat bagi seluruh alam ( Al Anbiya 107 ). Penerapan LILLAH –BILLAH dan LIRROSUL-BIRROSUL seperti diatas adalah merupakan realisasi dalam praktek hati dari dua kalimat syahadat “ ASYHADU AN LAA ILAAHA ILLALLOOH WA ASYHADU ANNA MUHAMMADAR ROSUULULLOH SAW “

MENARIK REZEKI TOLAK KEJAHATAN DENGAN DENGAN DAYA AL-HIKMAH(QOYYUUMU YARZUQU MAYYASYAA-ULQUWWAH)
Tak ada manusia yang luput dari masalah.Silogisme sederhana menyadarkan kitapentignya sebuah PEGANGAN.Betapun kita pandai,berkuasa,dan kaya-raya,permasalahan pasti selalu ada.apa lagi disaat ini bermacam-macam kejadian yang melanda negeri diantaranya perampokan,pemeran,kerusuhan atau bahaya mistik(teluh,santet,guna-guna )serta permasalahan lainnya,tak menutup kemungkinan menghantam kita. Bagaimanakan kita makhluk yang lemah dan sudah sepantasnya kita pertolongan untuk menghindari semua kejahatan itu.
Al-Hikmah,adalah satu desiplin ilmu yang serat dengan KESELAMATANDIDUNIA DAN AKHKIRAT,.Tak heran dari kongkomerat hingga kaum papa,banyakyang tertarik mempelajari ilmu hikmah.Selain mudah,peraktis juga sanagt bermanfaat,baik untuk keselamtan peribadi dan orang lain.
ALHIKMAH,berasal dari Al-Qur’an dan hadist serta Doa yang mustajab,sebagai mana sabda nabi:ADDUA-U SILAHUL MUKMIN(Doa adalah senjata orang mukmin)
Dan islam itu berasal dari kata:ASLAMA artinya menyerah(pasrah) dan salima artinya selamat.Jadi Belajar ilmu hikmah berarti menyerahkan diri secara total kepada Allah,
untuk mencapai keselamatan, kesejahteraan, kebahagiaan zhohir dan bathin dunia akhirat dengan cara mendekatkan diri kepada Allah Swt, (Taqorrub Ilallah) melalui ibadah wajib dan sunnah serta mengamalkan ajaran dari para ‘alim ‘ulama yang merupakan pewaris Nabi.
Dengan belajar ilmu hikmah,insya Allah bisa meningkat percaya diri,rasa aman diperjalanan,kesehatan lahir dan bathin,serta kesadaran religius kedemensi sepritual yang tinggi.Ini artiya ,untuk mencapai kesuksesan dan kebahgiaan hidup cukup satu langkah,silahkan pelajari ilmu hikmah.

RAHASIA DIBALIK KEAMPUHAN DAN KEMUSTAJABAN AL-HIKMAH
(ZIKIR DAN DOANYA)
Kedengarannya mustahil ,AL-hikmah bisa menyelesaikan setiap permasalahan hidup,
Namun jika kita pelajari lebih dalam,bukan saja kagum tapi akan semakin yakin,di balik kekuatan hikmah ada zat yang serba maha,yaitu ALLAH,SWT. Satu keyakinan Al-Hikmah DENGAN IZIN ALLAH APAPUN BISA TERJADI DAN TIDAK ADA YANG TAK MUNGKIN JIKA ALLAH MENGHENDAKI. Keselamatan,kerejekian,kesehatan,percaya diri,kejayaan karir,kebahagiaan da kesuksesan hidup, insyaallah lewat ilmu hikmah ini cepat terkabul.
Pernah da’i sejuta umat , KH. Zainuddin,MZ bercerita perihal kemampuan daya Al-Hikmah. Rasulullah pernah akan di bunuh oleh Surokkah dan Datsur. Ia mengatakan ( Surrokah itu ).”hai Muhammad, kepada siapa engkau minta tolong. Coba katakan sebelum batang lehermu aku tebas!”
Ketika Surrokah maju menyerang, sambil menyabetkan pedang nya ke arah Rasulullah,tiba-tiba ia terpental,seolah-olah ada daya tolak di sekitar tubuh Muhammad hingga Surrokah terpental dan terjerembab ke padang pasir.
“Pada diri manusia ada sumber energi yang masih terkunci. Al-Hikmahadalah ilmu yang membuka pintu energi tersebut. Ibarat baterai rechargeable (isi ulang), tubuh kita bisa di isi energi sesuai kebutuhan (dengan wirid dan ayat tertentu) hingga membentuk medan energi positif, bisa menetralkan semua bentuk kejahatan dan penyakit tubuh, baik lahir,batin,konkrit atau abstrak”ujar H.Affendi.

KEHEBATAN ILMU AL-HIKMAH
A.DI ZAMAN RASULULLAH S.A.W :
Orang yang memiliki ilmu Al-hikmah berarti telah melengkapi bekal dalam hidupnya untuk mengatasi persoalan.Sebab dengan ilmu hikmah itu orang sudah tidak merasa
Bingung lagi dalam menghadapi berbagai persoalan hidup yang tidak bisa diatasi dengan nalar akal biasa.Contohnya ketika rasulullah mengahadapi kepungan rapat oleh musuh ketika akan pergi hijrah ke Medinah.Menurut Akal tak mungkin Rasulullah dapat meloloskan diri dari kepungan kafir qurasy yang cukup rapat itu.Akan tetapi dibalik itu ada kekuatan ghoib yang dapat melengahkan musuh,sehingga mereka tertidur lelap hingga pagi.
Dari mana datangnya kekuatan ghaib itu ?Ternyata timbul dari sababiiyah bacaan Q.S.Yasin ayat 1-9 yang dibaca oleh Rasulullah SAW pada waktu disertai dengan menaburkan pasir disekitar musuhnya,sehingga beliau dapat lolos dengan selamat tanpa cedera.
Pernah pula terjadi Rasulullah bersama Abu BAKAR digoa Tsur.Didalam goa itu abu bakar disengat ketongging/kalajengking hingga kakinya membengkak .Kemudiam Rasulullah saw mengusap dengan tangannya,sekitika itu pula kaki Abu bakar yang membengkak langsung kembis.Peristiwa itu tak mungkin terjadi kalau ditinjau dari dari segi akal,akan tetapi dengan kekuatan ilmu hikmah yang dipancarkan dari tangan Rasulullah ,maka hal yang tak mungkin terjadi bisa terjadi dengan izin dan ridho allah dengan barokah ilmu hikmah yang dimiliki beliau sebagai mukjizat.
Pernah terjadi lagi suatu keajaiban yang dilakukan Rasulullah,memnjelang perang handaq.Pada waktu itu umat islam sedang megalami pakeklik.Tak seoranag pun dari sahabat yang mempunyai makanan cukup banyak.Namun betepa heran umat islam ketika itu.Sebab ketika beliau diberi suguhan makanan yang hanya cukup untuk beliau sendiri dan beberap orang sahabat ,ternyata makanan itu beliau bagi-bagikan kepada seluruh tentara islam.Apa yang terjadi?sungguh suatu keajaiban yang luar biasa,karena makanan itu ternyata dapat mencukupi seluruh tentara islam dan bahkan mereka merasa kenyang semua.Seakan-akan makanan itu menyumber tak kunjung habis.Geranagan apa yang menyebabkannya?...........................
Tentunya ada kekuatan ghaib dari Allah yang dipancarkan melalui tangan beliau,sehingga menyebabkan makanan itu betamabah banyak.
Peristiwa ghaib itu terjadi karena kekuatan dari Allah lewat ilmu hikmah yang dimiliki oleh Rasulullah SAW sebagai MUKJIZAT. Sedang bagi kita yang bukan RASUL dan bukan pula nabi,ilmu hikmah itu dapat kita warisi tetapi tidak sebagai MUKJIZAT,melainkan sebagai KAROMAH(Bagi waliyullah dan MAUNAH(Bagi orang yang sholih).

ALLAH MENURUNKAN ILMU KEPADA MANUSIA 2 bagian :
1.Empat macam ilmu yang diridhoi Allah(yang diturunkan kepada
Nabi Muhamad SAW):yaitu:
a.IRHAS dan MUKJIZAT ,Hanya untuk beliau sendiri
b.KAROMAH/MUKASYAFAH(Ilmu bathin)diturunkan kepada KIBARUSSHOHABAT:ABU BAKAR ASSHIDIQ R.A dan UMAR BIN KHOTTOB R.A
c.MAUNAH/SYAHADAH(IlmuHikmah)diturunkankepada RIJALUSSHOHABAT,Yaitu;ALI BIN ABI THOLIB dan USMAN BIN AFFAN R.A
d.Hasyiah/Aufaq(ilmuhuruF)diturunkankepada SIGHORUSSHOHABAT,yaitu:IBNU ABBAS R.A dan IMAM MALIK BIN ANAS R.A

2.Empat macam ilmu tanpa ridho Allah :
a.INANAH-kepada para nabi-nabi palsu
b.SIHIR-kepada orang-orang kafir
c.ISTIJROJ-Kepada orng-orang musyrik dengan cara bai’at, sumpah palsu,tumbal ingin cepat kaya,ngepet,nyupang,dan lain-lainnya,memperalat jin dan syaithan kegunung-gunung.
d.MUKAHANAH-kepadaorng-orangyangmusyrik,perdukunan,ilmu hitam,kemat,santet,ramal dan khorafat. Ilmu yang tidak diridhoi Allah ini,sampai kepada manusia melalui perantaraan IBLIS ,syaithon,jin kafir.

B.ILMU HIKMAH DIZAMAN PARA SAHABAT
Al-Baihaqi,Abu Ya’la dan Abu Nu’am pernah mendengar Abu safar berkata:Ketika Khalid bin Walid dapat menaklukan kota Hiro,para sahabat berkata hai KHALID BIN WALID ,berhati-hatilahkamu terhadap racun yang dubuat oleh para musuhmu.Berikan racun itu kepada ku,’jawab Khalid.Kemudian Khalid membaca lam basmallah dan menelannya samapai habis,namun dia tidak binasa karena racun.
Sementara dalam riwayat lain,AL-KALBI berkata:Pada zaman kholifah Abu Bakar assidiq r.a,KHOLID BIN WALID DIKIRIM UNTUK MEMIMPIN pasukan islam ke hira.Untuk menghadapinya, karena beliau terkenal dengan gelar asdullah(singa Allah)penduduk hira yang mengutus seorang kepala suku yang bernama Abdul Almasih.Ia membawa makanan yang telah diracuni untuk diberikan pada Khalid bin Walid .Khalid bin walid pun langsung menyantap makanan itu seraya membaca basmalah.ABDUL MASIH terperanjat ketika menyaksikan Khalid bin Walid sedang menyantap makanan yang diberikannya.Setelah itu ia berkata:Wahai kaumku,berdamailah kalian dengan mereka(umat Islam).Sungguh aku melihat pemimpinnya makan RACUN,tapi tidak binasa.
Ibnu Saa’ad meriwayatkan dari mauharrib bin Datsar yang berkata:’Suatu hari Khalid bin Walid diberi tahu oleh seseorang bahwa salah seorang tentaranya menyimpan khomer(ARAK),Ketika Khalid bi Walid memeriksa perkemahannya tentaranya,ia menemukan tentaranya menyimpan arak dalam Khalid pun bertanya:Apakah yang berada dalam guci itu?............................................
Yang berada dalam guci itu adalah cuka,’jawab tentara itu berbohong.
KHALID BIN WALID berdoa:YA ALLAH,JADIKANLAH APA YANG ADA DALAM GUCI ITU MENJADI CUKA.Beberapa saat tentara itu membuka gucinya,terkejut melihat arak dalam guci itu berubah menjadi cuka.
Peristiwa ghaib itu terjadi karena kekuatan dari Allah lewat ilmu hikmah yang dimiliki oleh Khalid bin walid sebagai karomah.

C.ILMU HIKMAH DIZAMAN MODREN
Selasa, 07 Juli 2009
Siapakah Abah Syaki(K.H.M.SYAKI ABDUS SYUKUR)
Sejarah tentang siapa Abah Syaki, sangat sedikit yang mengetahui, saya pribadi pun hanya mendengar cerita dari para senior tentang beliau.. itupun kisahnya banyak yang tak masuk akal.. dan jika di konfirmasi kepada H Romly beliau kebanyakan senyum saja, dan bahkan sering mengatakan tidak benar itu

termasuk perjumpaan beliau kepada Abah Toha di Jakarta, diceritakan bahwa masa dahulu itu, Abah Saki sempat menjadi Centeng di Tg.Priok, dan abah Syaki ternyata juga mahir dalam bermain silat yang sifatnya fisik, namun tidak diceritakan Silat apakah yang dipegang oleh Abah Syaki.

sehingga ketika bertemu dengan Abah Toha, segera saja Abah Syaki menjajalnya dengan menyerang secara fisik.., dan hasilnya..., abah Syaki sampai terjerembab jatuh bahkan dikatakan sampai nyungsep masuk ke got itulah sebab, mengapa kemudian diceritakan kemudian Abah Syaki menyatakan takluk dan langsung berguru kepada Abah Toha..
setelah pelajaran dirasa cukup, Abah Toha kemudian memerintahkannya untuk melanjutkan pelajaran kepada Abah H. `Amilin yang berdomisili di Dayeuh Kolot Bandung.

diceritakan kemudian, Abah segera berangkat ke Bandung.. dan perjumpaan terjadi di tengah sawah.. tatkala Abah kemudian bertemu dengan seorang petani yang berperawakan kecil
lalu bertanya.. dimanakah rumahnya Abah H. Amilin.. lalu disambut dengan pertanyaan lagi, untuk apakah kamu mau kesana..lalu dijawab Abah, mau berguru sesuai amanat dari Abah Toha.. yang ada, Abah segera ditantang berkelahi oleh petani itu.. dan segera saja Abah melayani dengan mengeluarkan jurus silatnya.. dan terjadi lagi...
hanya dengan sedikit gerakan mengibas.., abah langsung terjatuh dan tidak bisa bergerak..

akhirnya petani itu tersenyum, dan kemudian menunjukkan arah rumahnya H.`Amilin..
lalu berangkatlah Abah Syaki dengan perasaan herannya.. mencari ke arah yang ditunjukkan.. dan sesampainya di rumah H.`Amilin.. betapa kagetnya Abah... ternyata...
Abah H.`Amilin ialah.., petani yang ditemuinya tadi di lokasi sawah ..
Beliau sudah ada di rumah itu dan mengenalkan dirinya ialah yang dicari

demikianlah selanjutnya abah Syaki diceritakan kemudian menerima pelajaran Asmak
sebanyak 28 amalan, yang terbagi kepada 4 bagian / tingkatan..
Hal inilah yang menyebabkan kemudian, setelah itu Abah direstui untuk membuka
pelajaran Hikmah di Cisoka, yang kemudian berdiri dengan nama Al Hikmah.

http://kisawung.multiply.com/journal/item/6/Al_Hikmah
pada awalnya abah menerima ilmu dari pak toha tanpa wiridan...
namun pada tahun 1957 saat detik detik terakhir hayat pak toha... beliau menitipkan surat kepada adik abah yang pada saat itu sedang aplusan dengan abah menunggu pak toha......

yang kemudian di sampaikan surat itu kepada abah.. yang ternyata isinya terdapat 3 lembar..

lembar pertama adalah syarat syarat yang harus di pegang oleh para penerima ilmu,
lembar kedua isinya 6 wiridan yang sekarang menjadi salah satu kewajiban para ikhwan alhikmah untuk memperkuat energi keilmuanya,

dan lembar ketiga adalah permohonan pak toha pada abah untuk membantu keluarga pak toha dalam pengurusan penguburan pak toha..

sepeninggal pak toha... abah mulai mengembangkan keilmuanya sehingga sampai mempunyai anggota ribuan.. bahkan pada tahun 1965 anggota nya di lampung mencapai 10ribu orang..

saat itu namanya belum alhikmah.. tetapi masih KSBPI ( kesatuan seni budi pekerti islam) dan masih satu rumpun dengan SINLAMBA

namun karena banyak berselisih faham dengan murid pak toha yang lainya abah pun shalat istikharah.. yang akhirnya mendapatkan petunjuk untuk memberi nama dengan AL-HIKMAH




kemudian berdirilah perguruan AL-HIKMAH dengan guru besar
ABAH HAJI SYAKI ABDUL SYUKUR
dengan basic keilmuan dari pak Toha dan H.Amilin


KEILMUAN AL-HIKMAH DI BAGI MENJADI DUA(2)TINGKAT:
keilmuan alhikmah pun DIBAGI menjadi dua tingkatan Yaitu:.
1.TINGKAT PERTAMA:

tingkatan pertama adalah keilmuan dari pak toha..
Para caron ikhwan harus di attunment dahulu dengan istilah di gores di perut
dengan 6 wiridan pokok.
2. TINGKAT KE DUA :

tingkatan kedua adalah keilmuan dari H.Amilin
para ikhwan di attunment dengan teknik khusu di tangan.
dengan 28 wiridan pokok.

TINGKAT PERAWAT:
tingkat berikutnya adalah perawat,
dimana ikhwan al-hikmah sudah di beri hak untuk menggores.. sarat untuk menjadi perawat adalah sudah menikah dan di beri izin oleh perguruan pusat karena akan di berikan teknik menggores

adapun Syarat-syarat pelajaran Al Hikmah :

1. Jangan tinggalkan sholat yang lima waktu
2. Taat kepada kedua Orangtua
3. Jangan berzina
4. Jangan berjudi
5. Jangan mencuri (menipu)
6. Jangan minum-minuman keras (khamer)
7. Jangan makan barang yang haram
8. Jangan menduakan Tuhan
9. Jangan berdusta
10. Jangan riya`
11. Jangan sombong
12. Jangan Syirik ,dengki, dendam
13. Jangan memfitnah

Semua itu garis besarnya menjadi dua pasal,

1. Tidak boleh melanggar hukum Negara RI
2. Tidak boleh melanggar hukum agama Islam

Last edited by nizaet; 08-10-2008 at 03:43 AM..
Selasa, 07 Juli 2009
MENYEMAK KEHEBATAN ILMU AL-HIKMAH

Salah satu keampuhan ilmu ini, orang jahat atau yang bermaksud jahat, jika ditoel (colek) saja bisa jatuh.
SUATU ketika, seorang saudagar cengkeh yang sangat kaya tertimpa musibah. Seluruh hasil penjualan cengkehnya dirampok. Setelah kejadian tersebut, datanglah seorang lelaki yang membantu untuk menangkap perampok tersebut. Melalui ilmu yang dimilikinya, dalam waktu tidak terlalu lama, para kawanan perampok itu dengan cepat dapat diringkusnya.
Tertarik dengan kepandaian yang dimiliki sang penolong, akhirnya bergurulah saudagar tersebut. Sang penolong itu tidak lain adalah KH M Saki Abdusyukur, guru besar Ilmu Al-Hikmah dari Desa Cisoka, Tigaraksa, Tanggerang.
Cerita serupa juga pernah dialami oleh Wirta, salah seorang pengamal ilmu ini. Suatu hari, dia didatangi seorang tamu yang tak dikenal. Sebagaimana biasanya masyarakat Indonesia, jika ada tamu maka berjabat tangan adalah hal yang lazim. Tetapi, ada keanehan yang justru terjadi. Ketika dia menjabat tangan tamunya itu, sang tamu malah jatuh tersungkur di hadapannya. Dia sempat terbengong-bengong dengan peristiwa itu.
Akhirnya dia paham, kalau ternyata sang tamu itu mungkin telah berniat jahat terhadap dirinya. Hal ini diketahuinya dari tubuh sang tamu yang membawa sebilah golok yang diselipkan di dalam bajunya.
“Alhamdulillah. Pertolongan Allah telah datang tanpa sepengetahuan kita,” ungkap Wirta.
Ikhwan (sebutan bagi pengamal ilmu Al-Hikmah) lainnya, Hermawan, juga punya cerita menarik. Hari itu, dia tengah berhadapan dengan tiga orang begundal bersenjata tajam. Merasa keadaan tidak menguntungkan, maka dia pun Cuma bisa pasrah. Dalam hatinya, apapun yang akan terjadi dia serahkan kepada Yang Kuasa saja.
Tiba-tiba, salah satu dari kawanan preman itu hendak menghunjamkan sebilah belati ke arah tubuh Hermawan. Namun, peristiwa aneh itu pun terjadi. Pisau yang hendak ditusukkan ke perutnya itu tidak dapat menyentuh kulit Hermawan. Beberapa saat lamanya tangan si preman seolah tak dapat menekan senjatanya. Diam terkaku.
“Melihat kejadian itu, ketiga orang itu lari tunggang-langgang,” kata Hermawan yang tak henti-hentinya mengucap syukur dan kagum dengan ilmu yang dimilikinya itu.
Itulah antara lain kehebatan Ilmu Al-Hikmah yang sampai saat ini masih terus berkembang di tengah-tengah masyarakat Indonesia bahkan hingga ke luar negeri seperti Singapura dan Malaysia.
Dari Seorang Polisi Bernama M Thoha
Menurut berbagai catatan, KH M Syaki belajar ilmu itu pertama kali kepada seorang polisi bernama Mohammad Thoha pada tahun 1939. Saat itu para pemuda memang tengah giat-giatnya belajar bela diri seperti silat, kung fu, tenaga dalam dan sebagainya untuk melindungi diri dan keluarga dari kondisi yang masih genting terutama untuk melawan penjajah.
Sebenarnya, pada awalnya ilmu itu belum ada nama seperti dikenal saat ini. Setelah Abah Syaki, begitu ia kerap disapa, menguasai ilmu itu dan bisa menurunkan kepada siapa saja, maka ia menamainya dengan sebutan Ilmu Al-Hikmah. Dalam kurun waktu beberapa tahun, Abah Syaki pun mengembangkan ilmu tersebut di daerah Tanggerang dan sekitarnya. Hingga akhirnya Ilmu Al-Hikmah ini memasuki daerah Jakarta pada 1950 yang dikembangkan melalui Yayasan Al-Hikmah yang diketuai oleh AS Chanafie dan selanjutnya berkantor pusat di Jakarta.
Sebagaimana dilansir Buana Minggu (22 Februari 1981), Abah Syaki menuturkan bahwa Ilmu Al-Hikmah ini lebih cenderung sebagai ilmu bela diri bertahan. Sedagkan ilmu lainnya lebih banyak menyerang atau sama sekali tidak dicampur-adukkan dengan ilmu-ilmu lainnya.
“Kalau, toh, ada yang memakai ilmu semacam Al-Hikmah ini dan telah dicampur-adukkan dengan ilmu lainnya, maka itu di luar tanggung jawab Yayasan Al-Hikmah,” kata Abah Syaki.

Menggunakan Otot-otot Perut
Kekuatan Ilmu Al-Hikmah ini berasal dari asma Allah dan do’a-do’a yang diwiridkan setiap sehabis sholat lima waktu. Selain itu, cara pengolahan atau membangkitkan keampuhannya cukup menggunakan otot-otot perut dibarengi dengan rasa pasrah diri kepada Tuhan YME.
“Dalam bela diri ini tidak memerlukan bentrokan fisik, tetapi cukup menggunakan otot-otot perut yang dikencangkan (di-press) sewaktu berhadapan dengan musuh. Insya Allah mereka yang akan berbuat jahat terpental,” kata Ajibakar Yunus, salah seorang guru Ilmu Al-Hikmah yang berdomisili di Curup, Rejang Lebong, Bengkulu.
Ajibakar menambahkan, masih banyak lagi manfaat belajar Ilmu Al-Hikmah. Selain untuk perlindungan diri secara fisik, ilmu ini juga melindungi kita dari serangan sihir, hipnotis bahkan racun.
“Seandainya kita disuguhi minuman atau makanan beracun, maka ketika kita akan menyentuh piring atau gelas tersebut, maka wadah itu akan pecah seketika,” kata lelaki berdarah Lintang Empat Lawang yang berprofesi sebagai pengacara itu. FRANKY
Diposkan oleh Hendra Sedayu di 23:50 3 komentar
Label: KANURAGAN
Posting Lama Beranda

January 27, 2010
Sosok : Ust. H. Kamad Lazim

Kisah Mencari Ilmu Idaman
Sosoknya begitu dikenal di kalangan Ulama, Habbaib dan terutama Ikhwan Al-Hikmah di penjuru Nusantara, bahkan sampai ke luar negeri. Sebelum belajar ilmu Al-Hikmah H. Kamad Lazim belajar Sri Murni akan tetapi karena suatu hal, beliau belum puas dan ingin mencari ilmu yang diidam-idamkan, ilmu yang membawa keselamatan dunia dan akhirat.
Pada suatu hari dengan niat Lillahi Ta'ala dan dengan petunjuk dari Allah beliau berangkat ke Ujung Kulon, daerah banten, dari rumah diayuhklah sepeda menuju ke Stasiun Senen, dari situlah pengembaraan mencari ilmu selamat itu dimulai, bismillah........beliau ucapkan.
Pada akhirnya ketemulah H. Kamad Lazim dengan orang yang dituju tersebut, sampai di tempat tujuan beliau langsung dicoba sama seseorang yang dituju tersebut, sang guru langsung menyuruh H. Kamad Lazim untuk menyeragnya dan ditadahlah serangan H. Kamad sama seseorang tadi, dan dengan seketika langsung terjerembab "bruk", dan dengan seketika itu juga seseorang tadi langsung menghilang entah kemana...sampai babeh heran dan kebingungan entah kemana seseorang yg diserang itu hilang secara tiba-tiba.
Dari peristiwa tersebut H. Kamad Lazim muda langsung yaqin dengan ilmu tersebut, dan ilmu tersebutlah yang selama ini beliau cari, akhirnya H. Kamad Lazim selidiki ilmu itu ternyata benar itulah yang dicari, dan seseorang yang mengetest beliau adalah seorang Guru yang dicari, adalah KH. Syaki Abdussyukur (: Abah Syaki, Guru Besar Al-Hikmah/pada waktu itu belum ada nama Al-Hikmah). Nah disitulah babeh belajar ilmu Al-Hikmah sama Abah Syaki sampai dengan Abah Syaki meninggal, dan H. Kamad Lazim termasuk murid kesayangan dari sang Master dan Guru Besar Al-Hikmah. Pesan beliau, seandainya Ilmu Al-Hikmah bisa tumbang sama perguruan lain beliau dia akan berguru pada yang numbangin ilmu itu.
Yayasan Perguruan Al-Hikmah (YPA)
Setelah berguru dengan Abah Syaki di Cisoka, beliau pulang ke Jakarta untuk mensyiarkan Al-Hikmah untuk wilayah Jakarta, dan dimualai dari keluarganya sendiri, pada waktu itu belum banyak perawat-perawat Al-Hikmah. Pada era-80 an, bersama sahabatnya-sahabat KH. Abdul Qadir Rahman, Ust. Pandji Sumpena dll, mengusulkan ide agar Al-Hikmah mempunya wadah resmi, dan pada akhirnya diadakanlah rapat pembentukan Yayasan Perguruan Al-Hikmah (YPA) di Cisoka (kulon) terbentuklah hasil rapat itu poinya Al-Hikmah tidak boleh bernaung politik dan lain sebagainya, sampai jadilah AD/ARTnya.
Sosok H. Kamad Lazim sangat luarbiasa, beliau sangat tegas, jikalau beliau melawat ke berbagai daerah / ke cabang-cabang Al-Hikmah, beliau sendiri yang langsung terjun ke lapangan, dimata ikhwan beliau sosok yang luar biasa. Banyak Habaib yang belajar sama beliau, tapi pada awalnya beliau sungkan, karena habaib ilmunya lebih tinggi, kata beliau, beliau dekat dengan Habib Ali Assegaf dari Tebet, Habib Syechan Shahab, beliau mengenalkan Al-Hikmah kepada habib-habib dan ulama-ulama, agar Al-Hikmah bisa masuk ke Pesantren-pesantren. Perjuangan beliau sangat berpengaruh di seluruh nusantara sampai ke Saudi dalam mensyiarkan Al-Hikmah.
Arif di mata Keluarga
Dimata keluarga beliau sangat tegas dan beliau tidak pernah mengeluh, babeh orangnya gak ada capenya. Sekarang perjuangan beliau diteruskan putra-putranya, dimata putra-putranya beliau sosok yang solid, dan merasa bangga dengan sosok sang "babe" yang begitu luar biasa pada masa hidupnya beliau, semangat dan tanpa lelah.
: dari hasil interview dengan Ust. Hendra Suryadi - Putra H. Kamad



Sejarah Asal Usul AL-HIKMAH
di awali dengan pak Toha yang semenjak kecil yang selalu bercita cita untuk mempunyai ilmu yang sangat dia idam idamkan ( ilmu yang mempunyai karakteristik seperti alhikmah yang nanti akan di jelaskan)..
kemudian pak Toha muda pergi belajar salah satu pesantren di daerah Banten dan belajar di sana selama 7 tahun.. namun selama tujuh tahun di sana dia hanya mendapat kan ilmu Qiro’at, Fiqih dan silat CIpecut. biaya yang dia keluarkan sudah banyak namun ilmu yang dia idam idamkan belum juga dia miliki… akhirnya pak Toha pulang ke rumahnya di jakarta…
ketika dalam perjalanan pulang menggunakan kereta api.. beliau terus melamun memikirkan biaya yang telah habis namun ilmu yang dia idam idamkan beum juga di dapatkan…
ketika sedang terbuai dalam lamunanya datanglah 3 orang jawara menghampiri.. dan salah satu mereka langsung berkata : “ada ilmu yang hanya membaca dua kalimat syahadat, tetapi bila di tunjuk ke orang yang berniat jahat, maka orang itu langsung terpental”

pak Toha kaget karena itu lah salah satu ciri ilmu yang dia idam idamkan..
kemudian dia bertanya ” ilmu apa ? dan dimana saya bisa mempelajarinya?”
tanpa banyak bicara salah seorang dari ketiga jawara itu menulis satu alamat pesantren di bungkus rokok.
pada saat membaca alamat tsb. kemudian pak toha menoleh ke 3 orang jawara tsb.. mereka sudah tidak ada, bahkan di cari di seluruh gerbong kereta tetap tidak ada…

sesampai nya di rumah.. bapak dari pak toha sedih karena cita cita anaknya belum tercapai.. namun pak toha menceritakan kejadian di kereta yang kemudian membangkitkan semangat bapak nya lagi…
kemudian orang tua pak toha menjual kuda dan delmanya sehingga beliau beralih profesi yang tadinya tukang delman menjadi tukang daun dan tali…. demi tercapainya keinginan anaknya
alkisah pak Toha kemudian berangkat ke pesantren yang di tuliskan oleh salah satu jawara di kereta..
di perjalanan pak toha melewati sawah yang sangat luas dan beliau sempat tidur beralaskan jerami di sawah tersebut karena kelelahan..
sesampainya di pesantren yang di tuju.. pak toha langsung bertemu dengan kiyai di pesantren tersebut.. selesai menjawab salam dari pak toha kyai tersebut langsung bertanya ” mau kemana kamu Toha?” pak toha kaget karena kyai tersebut sudah mengetahui namanya sebelum dia menyebutkan nama.. kemudian pak toha menjawab ” saya hanya ingin mencari ilmu kyai”
kemudian kyai tersebut berkata ” karena ilmu qiroat dan fiqih kamu sudah cukup, maka kamu tidak perlu lagi belajar seperti santri yang lain.. kamu hanya cukup mengisi bak air wudhu di masjid”

3 tahun kurang sepuluh hari lamanya pak toha hanya menjadi seorang pengisi
bak tempat berwudu santri yang jumlahnya kurang lebih 300 orang..

pak toha yang selama 3 tahun itu tinggal di masjid tidak pernah sekalipun melihat kyai sholat di masjid, baik sholat 5 waktu atau pun shalat jumat..
beliau hanya bertemu dengan kyai hanya pada waktu selepas duha… yang mengajaknya mengurus kebun kebun.
karena selama 3 tahun pak toha merasa tidak belajar apa apa.. kemudian pada suatu hari pada waktu subuh pak toha mendatangi kyai sambil membawa al-Quran dengan maksud hendak belajar lagi mengaji..

namun keinginannya di tolak oleh kyai tsb.. dengan ucapan ” Toha ilmu qiroat kamu sudah cukup kamu pelajari dulu di banten”
kemudian pak toha hanya di suruh membeli daun kawung ( daun untuk tembakau) dan di suruh menunggu di masjid serta tidak boleh tidur sampai kyai datang…
setelah membeli daun kawung pak toha menunggu kyai di masjid sampai jam 2 malam yang akhirnya kyai baru datang…
karena melihat sampai pada saat itu pak toha belum juga tidur, kemudian kyai melihat kesungguhan dari pak toha… kemudian kyai duduk di depan pak toha…
beliau meminta daun kawung yang tadi di beli pak toha, kemudian beliau mencabut satu helai dari daun kawung tersebut.. aneh nya di helai kawung tersebut sudah tertulis ayat alquran.. kemudan kyai menunjukan pada pak toha dan berkata ” ini bukan yang kamu cari toha?” pak toha menjawab ” bukan”
helai demi helai di cabut dan pak toha selalu menjawab bukan, hingga akhirnya hanya tersisa dua helai.. kyai bertanya : ” bagaimana jika yang kamu cari tidak ada di sini?” pak toha menjawab : ” saya ikhlas jika memang tidak ada.. tapi tolong lah beri saya petunjuk kyai”

kyai tersenyum dan kemudian mencabut 2 helai kawung yang tersisa.. yang ternyata bertuliskan dua kalimat syahadat…
pak toha langsung sontak berbicara… ya itu yang saya cari kyai…
kemudian kyai membelah daun kaung tersebut.. sambil berkata : semua yang bergerak di perut adalah hak kamu dan yang bergerak di tangan adalah hak H.amilin… dan pada suatu saat nanti ada murid kamu yang menyatukanya…”
sebegitu lamanya perjuangan pak toha untuk mendapatkan ilmu yang dia idam idamkan… bersyukur lah bagi para ikhwan yang telah mendapatkanya..

kemudian pak toha mendirikan perguruan SINLAMBA yang mempunyai 60 murid utama yang salah satunya adalah abah H.Syaki…
abah H.Syaki bertemu denganpak toha pada tahun 1935…
pada saat itu beliau melihat pak Toha sedang melatih murid muridnya..
kemudian abah penasaran dan mencobanya.. ketika beliau mencoba beliau langsung terpental.. kemudian dari situlah abah menjadi murid pak Toha
setelah lama balajar tahun 1952 setelah H.Ramli lahir abah pun di syahkan menjadi pembina yang kemudian beliau menjadi orang yang terpilih oleh pak toha untuk menyatukan ilmu pak toha dengan H.Amilin
sekelumit cerita tentang pergi bergurunya abah H.syaki ke H.Amilin
berikut saya paste cerita dari blog kisawung yang dulu pernah kisawung postingkan di kaskus juga… (mohon bimbinganya ki )
Siapakah Abah Syaki
Sejarah tentang siapa Abah Syaki, sangat sedikit yang mengetahui, saya pribadi pun hanya mendengar cerita dari para senior tentang beliau.. itupun kisahnya banyak yang tak masuk akal.. dan jika di konfirmasi kepada H Romly beliau kebanyakan senyum saja, dan bahkan sering mengatakan tidak benar itu
termasuk perjumpaan beliau kepada Abah Toha di Jakarta, diceritakan bahwa masa dahulu itu, Abah Saki sempat menjadi Centeng di Tg.Priok, dan abah Syaki ternyata juga mahir dalam bermain silat yang sifatnya fisik, namun tidak diceritakan Silat apakah yang dipegang oleh Abah Syaki.

sehingga ketika bertemu dengan Abah Toha, segera saja Abah Syaki menjajalnya dengan menyerang secara fisik.., dan hasilnya…, abah Syaki sampai terjerembab jatuh bahkan dikatakan sampai nyungsep masuk ke got itulah sebab, mengapa kemudian diceritakan kemudian Abah Syaki menyatakan takluk dan langsung berguru kepada Abah Toha..
setelah pelajaran dirasa cukup, Abah Toha kemudian memerintahkannya untuk melanjutkan pelajaran kepada Abah H. `Amilin yang berdomisili di Dayeuh Kolot Bandung.

diceritakan kemudian, Abah segera berangkat ke Bandung.. dan perjumpaan terjadi di tengah sawah.. tatkala Abah kemudian bertemu dengan seorang petani yang berperawakan kecil
lalu bertanya.. dimanakah rumahnya Abah H. Amilin.. lalu disambut dengan pertanyaan lagi, untuk apakah kamu mau kesana..lalu dijawab Abah, mau berguru sesuai amanat dari Abah Toha.. yang ada, Abah segera ditantang berkelahi oleh petani itu.. dan segera saja Abah melayani dengan mengeluarkan jurus silatnya.. dan terjadi lagi…
hanya dengan sedikit gerakan mengibas.., abah langsung terjatuh dan tidak bisa bergerak..

akhirnya petani itu tersenyum, dan kemudian menunjukkan arah rumahnya H.`Amilin..
lalu berangkatlah Abah Syaki dengan perasaan herannya.. mencari ke arah yang ditunjukkan.. dan sesampainya di rumah H.`Amilin.. betapa kagetnya Abah… ternyata…
Abah H.`Amilin ialah.., petani yang ditemuinya tadi di lokasi sawah ..
Beliau sudah ada di rumah itu dan mengenalkan dirinya ialah yang dicari

demikianlah selanjutnya abah Syaki diceritakan kemudian menerima pelajaran Asmak
sebanyak 28 amalan, yang terbagi kepada 4 bagian / tingkatan..
Hal inilah yang menyebabkan kemudian, setelah itu Abah direstui untuk membuka
pelajaran Hikmah di Cisoka, yang kemudian berdiri dengan nama Al Hikmah.
pada awalnya abah menerima ilmu dari pak toha tanpa wiridan…
namun pada tahun 1957 saat detik detik terakhir hayat pak toha… beliau menitipkan surat kepada adik abah yang pada saat itu sedang aplusan dengan abah menunggu pak toha……
yang kemudian di sampaikan surat itu kepada abah.. yang ternyata isinya terdapat 3 lembar..

lembar pertama adalah syarat syarat yang harus di pegang oleh para penerima ilmu,
lembar kedua isinya 6 wiridan yang sekarang menjadi salah satu kewajiban para ikhwan alhikmah untuk memperkuat energi keilmuanya,
dan lembar ketiga adalah permohonan pak toha pada abah untuk membantu keluarga pak toha dalam pengurusan penguburan pak toha..
sepeninggal pak toha… abah mulai mengembangkan keilmuanya sehingga sampai mempunyai anggota ribuan.. bahkan pada tahun 1965 anggota nya di lampung mencapai 10ribu orang..
saat itu namanya belum alhikmah.. tetapi masih KSBPI ( kesatuan seni budi pekerti islam) dan masih satu rumpun dengan SINLAMBA

namun karena banyak berselisih faham dengan murid pak toha yang lainya abah pun shalat istikharah.. yang akhirnya mendapatkan petunjuk untuk memberi nama dengan AL-HIKMAH.
keilmuan alhikmah pun menjadi dua tingkatan..

tingkatan pertama adalah keilmuan dari pak toha..
para caron ikhwan harus di attunment dahulu dengan istilah di gores di perut
dengan 6 wiridan pokok.

tingkatan kedua adalah keilmuan dari H.Amilin
para ikhwan di attunment dengan teknik khusu di tangan.
dengan 28 wiridan pokok.
tingkat berikutnya adalah perawat, dimana ikhwan al-hikmah sudah di beri hak untuk menggores.. sarat untuk menjadi perawat adalah sudah menikah dan di beri izin oleh perguruan pusat karena akan di berikan teknik menggores
adapun Syarat-syarat pelajaran Al Hikmah :

1. Jangan tinggalkan sholat yang lima waktu
2. Taat kepada kedua Orangtua
3. Jangan berzina
4. Jangan berjudi
5. Jangan mencuri (menipu)
6. Jangan minum-minuman keras (khamer)
7. Jangan makan barang yang haram
8. Jangan menduakan Tuhan
9. Jangan berdusta
10. Jangan riya`
11. Jangan sombong
12. Jangan Syirik ,dengki, dendam
13. Jangan memfitnah
Semua itu garis besarnya menjadi dua pasal,

1. Tidak boleh melanggar hukum Negara RI
2. Tidak boleh melanggar hukum agama Islam
beberapa penjelasan alhikmah menurut abah haji iskandar..
ilmu alhikmah bukan ahli hikmah, bukan hijib, bukan aufak.
ilmu alhikmah adalah sirrullah….

alhikmah yang bergerak di perut adalah ” lailahailallah “
alhikmah yang bergerak di tangan adalah ” muhammadarosululloh “
karena tangan adalah utusan..

alhikmah sangat mudah.. cukup dengan menyebutkan nama allah dan mengeraskan perut itu sudah mencakup segala tujuan..
seperti untuk menghindari yang berniat jahat atau untuk pengobatan..
. mampu mengeraskan perut
tolak ukur para ikhwan adalah tergantung seberapa optimal nya dia mengeraskan perut.. ketika dia mamppu mengeraskan perut bagaikan batu.. berbicara dan bernafas tidak terganggu badan tidak kaku.. maka cara mengeraskan perut nya sudah optimal…
kalo menurut abah haji syaki.. kita di tuntut untuk mampu mengeraskan perut sambil menganggukan kepala…

oleh karena itu para ikhwan di tuntut untuk membiasakan mengeraskan perut..
selain untuk melatih kekerasan tetapi juga untuk menghindari bahaya bahaya yang akan muncul..
misalkan ketika sendang minum atau makan mengeraskan perut.. jika dalam makanan atau minuman terdapat racun maka gelas atau piringnya akan pecah.. sedangkan bagai mana jika bahan gelas atau piring nya bukan dari kaca.. maka otomatis makanan atau minuman itu tidak akan mampu kita ambil…
bahkan ketika para ikhwan di pukul kemudian dia mengeraskan perut tetapi yang memukul belum emosi benar sehingga tidak terpental dan ikhwan tetap terpukul.. maka pukulan itu tidak akan membahayakan ikhwan tsb..
tekniknya sangat mudah… karena hanya dengan mengeraskan perut dan menyebutkan nama allah… atau allahu akbar…
oleh karena itu jaman abah haji syaki dulu para perawat selalu di tekankan untuk mendidik para ikhwan dalam mengeraskan perut terlebih dahulu disamping memperbanyak wiridan…
banyak sekali penjelasan para ahli metafisika mengenai hubungan perut dan kekuatan tenaga dalam…. atau tenaga metafisik…

yang jelas manusia kelemahan terbesarnya adalah di perut akan tetapi disitu pula lah terdapat kekuatan yang sangat besar.
awal seorang ikhwan ketika dia pertama kali mengecangkan perut badan akan terasa lemas.. seperti tanpa tenaga.. itu di karenakan karena belum terbiasa…
tapi ada untung nya pada saat itu pula jiwa menjadi tenang dan lebih mampu mengontrol emosi…..
karena di dalam alhikmah berprinsip.. siapa yang marah maka dialah yang kalah…
dari awal pak toha memberikan alhikmah tanpa wiridan.. kemudian sepeninggalnya beliau barulah wiridan itu di turun kan…

mengapa membutuhkan wiridan…?
saya berasumsi bahwa ada energi energi khusus dari wiridan tertentu dari alhikmah yang akan membantu proses penghimpunan chi di perut sehingga pola energinya lebih berkarakter terhadap seseuatu..

terbukti dengan setiap wiridan punya fungsi khusus.. seperti yang di jelaskan nanti dari tulisan abah haji iskandar mengenai beberapa fungsi dari 6 wiridan pokok di alhikmah tingkat 1…
bagi rekan rekan yang ingin atau hendak belajar alhikmah..
di bawah ini merupakan cabang perawat dari pusat abah haji iskandar
wiridan pertama…

ya allah ya hayuu ya qoyum ya adzimu ya robbal a’lamin
wiridan di atas merupakan wiridan pertama dan pokok dalam alhikmah..
beberapa pengahayat banyak melakukan riset di wiridan ini…

wiridan di atas berfungsi untuk menutup dan membuka..
di gunakan biasanya untuk membuka hati seseorang, menutup hati seseorang.. menutup hujan .. mengunci.. dan masih banyak yang jelas sifatnya menutup atau membuka…
biasanya ketika melakukan di barengi dengan gerakan gerakan tertentu untuk memperkuan power yang keluar.. akan tetapi bagi pemain energi yang handal itu sudah tidak di perlukan lagi…

pengalaman saya sendiri dengan wiridan di atas. ketika lagi rajin rajinya.. heheh
nyamuk tidak berani menggigit saya…
Hati2 bagi pelaku wiridan ini !
Jangan sekali2 melakukan gerakan menggunting pas leher (walaupun jarak jauh) ketika latihan, karena akan terkunci dan kehabisan nafas Terus Game Over!. Latihan yg dimaksud adalah ketika berlatih dengan seseorg yg menghadirkan/memasukan khodam amarah. Latihan seperti ini sangat seru, org bisa terpental jauh, hanya dengan mendorong sambil menahan nafas, apalagi ketika si penyerang sudah sangat dekat dengan kita.

- Alm. Bpk Encum sumardi pernah mengatakan kepada saya, kalau kamu ingin kebal berbagai bentuk senjata tajam ALHIKMAH
maka silahkan di amalkan ilmu hikmah ayat pertama dgn cara diamalkan sebanyak 101X sampai satu minggu dgn di riyadhoi (puasa), Yaitu pada hari senin,rabu dan kamis. Wiridnya satu minggu tapi puasanya cuman 3 hari.

Alhamdulilah sudah ada beberapa ihkwan yg memperaktekan dan berhasil.



Wiridan Kedua
Qoyyumu Yarzuku Mayyasaa’ul quwah
wiridan ini memfokuskan pada kekuatan…
di mana biasanya di gunakan ketika menambah berat pukulan,

menambah berat suatu benda.,.. atau badan, melipat gandakan tenaga…mencabut jin yang menyurupi orang..
wirid ketiga dan ke empat ; ILAHI ANTA MAKSUDI WARIDHO KAMAT LUBI dan WAUFAWWIDU AMRI ILALLAH..
ane blajar ampe tingkat-9..dan bisa matiin lilin jarak 1meter,dan bisa menggetarkn almari dng satu kedutan dan hentakan,tp smua wirid2 dr pertama ampe akhr tahan nafas semua,ane lupa smua wiridan’y.tp ane sdikit inget,untk gerak refrlek aplikasi’y wakt wudu,dng di barengi wkt basuh tangan lailahailallah,kepala muhamdurasulullah.
biasanya wiridan ini di gunakan untuk proteksi…
salah satu aplikasinya adalah menggoreskan bentuk tapak jalak pada benda yang kita mau bentengin..
misal motor atau rumah… cukup gores saja dijok motor atau pintu rumah…
bila “jauh” cukup di bayangkan saja..
pembentengan dengan menggunakan pagar energi juga biasanya di gunakan dengan wiridan ini..
fungsi wiriridan ke 3 dan ke 4 adalah untuk memperkuat wiridan ke 1 dan ke 2.. kaitanya eran sekali bagai ujung tombak dan batang nya.. bagai senjata api dan pelurunya.

Begitu juga ketika kita menghadapi seseorg yg sedang marah dan menyerang kita. Cukup dengan menahan nafas dan mendorong, Sekali lagi Jangan Melakukan gerakan menggunting BERBAHAYA Bro..! dengan menahan nafas saja, musuh tdk bisa menyentuh kita.
berdasarkan pengalaman pribadi, Ilmu Jaga Diri Al Hikmah tidak berfungsi karena:
1. Kurangnya keyakinan bahkan saat masih latihan, masih ada perasaan was-was dan keraguan , apakah benar atau tidaknya ilmu ini telah menyatu.
2. Pada saat latihan itu sebenarnya yang terjadi ialah kepekaan si penyerang yg sudah terlalu kuatnya sehingga keadaan menjadi tidak balance lagi.
seharusnya si penyerang dalam latihan itu mampu mengontrol tingkat kepekaannya, sehingga tidak mudah untuk dijatuhkan.
ini terjadi pada masa saya berlatih dahulu, dimana sipenyerang itu betul-betul serius dan apalagi backgroundnya bekas preman.
sehingga kami sebagai newbie banyak menerima kenyataan pahit dalam latihan, dimana pukulan si penyerang dalam latihan itu banyak yg bisa menjebolkan kami, dan pukulan mereka telak bersarang di dada bahkan menghantam muka kami dengan mudahnya.
3. prinsip paling penting dalam peraturan tak tertulis Al Hikmah, ialah yg sangat sering dilanggar.
BAHWA SEORANG IKHWAN AL HIKMAH AKAN MENJADI KALAH, TATKALA DIA MASIH TERBAWA AMARAH.

gak perduli bahkan dia sudah dalam taraf tertinggi keilmuan Al Hikmah, ialah telah menjadi seorang Perawat. kalau dia masih MARAH maka dia KALAH.
AlHikmah,, Merupakan ilmu Murni Latihan yg diiringi dengan zikir…. atau sebaliknya…
Tujuan mengamalkannya Al Hikmah (metodenya sama dengan metode yg dijabarkan oleh TS diawal treat ) adalah agar si pengamal Memiliki Tubuh yg sehat, karena harus melakukan latihan nafas, kedua, agar si pengamal mampu mengikikis pikiran2 negatif yg ada pada dirinya, Pikiran2 negatif tidak akan hilang kalau badanya tidak sehat. ketiga, si pengamal agar lebih bisa mendekatkan diri kepada ALLAh SWT, karena dalam zikir-zikir yg diucapkan ketika melakukan latihan adalah zikir2 yg INTINYA menyebut kebesarn dan kesucian ALLAH swt…
Adapun bila ada Guru yg mengajarkan kepada seseorang muridnya, dengan melalui di uji dengan dipukul atau di serang oleh orang lain, itu tidak lain Hanya agar Si MUrid memiliki KEYAKINAN yang besar pada dirinya, bahwa KEYAKINAN pada DIRI SENDIRI itu sebagai modal awal seseorang untuk bisa mendekatkan diri kepada ALLAh dan agar seseorang bisa mengatasi MASALAH-Masalah yg timbul di hidupan sehari-hari tanpa harus Cengeng ataupun MENGELUH bahkan menyalahkan ataupun MENGKAMBING hitamkan TUhan. (karena ada kan orang yg mengkambing hitamkan Tuhan!!!???).

Nah Al hikmah ini murni dari diri kita sendiri, tanpa ada bantuan dari JIn dan sebagainya.
Seandainya ada kelebihan2 yg di luar kemampuan manusia, dan itu hanya bisa dilakukan ketika dalam keadaan Darurat itu Kemungkinan besar merupakan Maunah yg diberikan oleh ALLAh.
Oya Konon ada juga jurus dari AL Hikmah yg terdiri dari 7 jurus, itu juga sama saja inti nya yaitu agar seseorang Bisa memiliki rasa PEDE yg besar….

Menurut Pengalaman pribadi, Kekuatan hasil latihan yg sebenarnya akan muncul ketika kita dalam keadaan TERPEPET/Terdesak. ataupun dalam keadaan benar2 sangat memerlukan sekali….
Perguruan Alhikmah … cidodol,kebayoran lama..didlm komplek Housing cidodol … tlp&alamat persisnya saya tidak tau ….
Gurunya mak effendy(mungkin sdh alm) ,org cirebon
amalannya sama,tatacaranya sama,kecuali pengisian dgn pembersihan bdn lalu diberi air putih&grm (kalo seinggat saya).

Beliau mengatakan pusatnya alhikmah dicisoka, saya pernach dtg kecisoka thn 1987 untuk pertemuan smua perguruan alhikmah. Beliau pernach menyebut kyai Toha & abah saki..adalah guru besarnya(saya lupa detailnya)
CIncin&kain yg sudah dirajah di contohkan diatas juga sama(saya beli waktu dicisoka). Bet perguruan alhikmah dasarnya hijau lambangnya kuning/putih(kalo tidak salah).

Keunikan Teknik Al Hikmah
Al Hikmah hanya melatih pada satu teknik saja untuk antisipasi serangan..teknik pengencangan otot dengan nama populernya ialah kompres atau kedut. Nah pada Tingkat Pertama, fokus kompres ialah pada “dua jari diatas pusar” sementara di perguruan lain malahan “dua jari dibawah pusar“.
Sebenarnya teknik tersebut ialah proses pengencangan perut, melalui diafragma. menurut penyelidikanku, ternyata terdapat dua urat syaraf yang bereaksi akibat itu, yakni syaraf yang berpangkal pada ruas ke delapan di tulang punggung, yang melingkar menyusuri ke arah atas perut dan hampir bertemu di titik solarpleksus nah ini kadang digambarkan bagai 2 naga yang keluar dari Cupu Manik Astagina ialah penamaan dari ruas ke delapan itu.. lalu seperti berusaha berebut Mustika.
Nah mustika itu kemudian memancar mengeluarkan sebentuk cahaya yang menebar keseluruh tubuh.. kebanyakan berwarna biru keemasan, dalam aplikasinya, maka apapun yg terjadi, atasi dengan kompres perut.

Selanjutnya, pada Tingkat Kedua, pengencangan otot berpindah ke kedua lengan.. ini pentakbirannya ialah mengacu kepada “Cahaya Musa” yg memancar di Tangan. Titik pangkal kekuatan ini ialah terletak pada ketiak kanan dan kirimeliputi dua latifah yang terdapat di dada kiri dan kanan.. penjelasan tentang hal ini aku dapat secara pribadi atas pencerahan dari pengetahuan yang termaktub pada kitab Syamsul Ma`arif Al Kubro
tatkala menerangkan tentang asmak Al Jabbar dan Ismuhu Abdul Jabbar

Attunement
Jika kita pinjam istilah attunement yang bermakna “bagaimana membangkitkan” dan setelah itu memprogram bentuk energi pada diri kita. maka di Al Hikmah itu aselinya terdapat beberapa tahapan, Tahapan Pertama, Pembersihan, Ini ialah layaknya Cleansing, maksudnya siswa ialah dimandikan dengan tujuan supaya jiwa raganya siap untuk menerima “hidupnya tenaga” pada diri.
Tahapan Kedua, Penggoresan, Ini ialah layaknya Energizing, maksudnya seperti mengecas accu yg mati supaya hidup lagi karena diyakini bahwa pada diri ini sudah ada kekuatan yang tersembunyi.

Penggoresan ini dengan terlebih dahulu dimulai pada proses cleansing lagi namun yang di cleansing ialah Qolbunya.. awas.. cleansing disini bentuknya ialah gerakan menggores pada dada dengan niat do`a Agar supaya Allah mengampuni dan membersihkan Qalbu si calon ikhwan serta membentenginya dari bisikan Syaithon serta siap jiwa raganya untuk menerima pancaran Nur sehingga menerbitkan Nur pribadinya, dilanjut dengan penggoresan pada tubuh, ini dengan makna falsafah “Iradat, Ilmu, Hayat
(maksudnya mohon maaf ialah rahasia hanya dibuka kepada ikhwan saja)
dilanjut dengan penggoresan pada titik Latifatul Nafsi Natiqah (Chakra Dahi) tujuannya ialah rahasia lagi, dilanjut lagi dengan gerakan seperti membuat “bola aura” (yang sebenarnya sama saja seperti yang dilakukan Rasul tatkala mau tidur sebagai bentengan)
Tahapan Ketiga, selamatan, sambil disediakan air putih yang sudah didoakan dengan perlengkapannya yang semuanya itu bermakna filosofis tentang penjelasan makna manusia lahir sebagai bayi yang fitrah, dan seterusnya (rahasia lagi).
Setelah itu diberikan “latihan ala Al Hikmah” dan dilengkapi dengan amalan dan perawatannya, selesai..
Perawatan selanjutnya ialah mendapatkan pencerahan dan pengalaman pribadi yang harus dilaporkan pada Perawat Al Hikmahnya dimana yang perlu diteruskan dimana yang berupa cobaan, dihilangkan/ dan yang paling penting, dijaga dari sifat kesombongan batin yang tersembunyi ialah perasaan lebih hebat dari ikhwan yang lainnya bahkan lebih hebat
ketimbang gurunya

Amarah Suci
Aku penasaran dengan apa yang namanya itu “amarah suci” mengingat setiap kali acara “pengetesan”, pastilah di pihak penyerang selalu menunjukkan suatu gerakan batin yang terlihat seperti orang yang siap untuk menghancurkan dan juga membunuh. Mengapa team penyerang itu bisa melakukan sesuatu yg menyebabkan emosinya naik banget dan sehingga bisa memposisikan sebagai dirinya itu ialah musuh.
Yang dengan demikian itu menyebabkan terjadinya pembuktian bahwa tenaga yg sudah dibangkitkan secara Al Hikmah bisa terbukti nyata berfungsi dengan sebagaimana mestinya yang berakibat terpentalnya mereka yang naik emosinya itu.
Ketika aku bertanya kepada para senior, tentang bagaimana caranya bisa jadi penyerang. Dan apakah yang demikian itu memang perlu. Maka dijawab, bahwa hal itulah yang membuat mereka jadi yakin. Dan perbuatan semacam itu namanya ialah “amarah suci” “kamu tidak akan yakin , kalau kamu tidak membuktikannya sendiri dengan jalan melakukan apa itu yang namanya “amarah suci”.
jika kamu ingin membuktikan adanya tenaga misterius yang bisa mementalkan musuh. Maka kamu belajarlah menjadi musuh yang jahat, tetapi dengan tuntunan demi untuk pembuktian tatkala latihan saja. Dan itu adalah kondisi yang sebenarnya jika ada kejadian pertarungan yang sesungguhnya.
Lalu aku segera menemui pak Eman untuk minta diajari jadi penyerang Supaya aku bisa menggunakan apa itu yang namanya amarah suci. Dan aku juga penasaran pengen tahu bagaimana rasanya bisa dipentalkan. Dan apakah memang itu benar, bukannya bohong-bohongan.
Akhirnya, setelah mendapatkan pengarahan dari guruku itu. Keesokan malamnya aku berkumpul bersama 3 temanku dan mencobanya. Kebetulan dilapangan tempat kami biasa latihan, memang terdapat banyak pohon pisang.
Selanjutnya pohon pisang itu, aku tulis dengan isyarat telunjuk Yakni huruf arab “lam alif” disertai pengencangan perut untuk mengisinya. Sehingga sekarang itu ibaratnya pohon pisang tersebut menjadi ikhwan Al Hikmah dan aku menjadi musuhnya (penyerang).

Lalu aku membaca beberapa lafadz yg telah diajarkan sebagai pembangkit Amarah suci, dan memang terasa di badan seolah hawa emosi menjadi meluap. Langsung saja setelah merasakan hawa itu, segera aku loncat dan menyerbu Si pohon pisang dan memukulnya dengan sekuat tenaga.. Braaaakk… pohon pisang itu kena oleh pukulanku sehingga jadi pecah sedikit. Waahh… ternyata masih kena juga. Dan aku belum merasakan tanda-tanda
Akan terjadinya sesuatu pada badanku (terpental). Begitulah aku coba lagi berulang-ulang. Dan tetap gagal. Akhirnya aku putuskan untuk mencobanya lagi besok malam.
Malam kedua.., aku bersama teman2 ku kembali mencoba tata cara amarah suci. Dan sialnya, teman2ku yang ada Cuma asik memperhatikan aku yg latihan. Sementara ,mereka sibuk memtertawakan diriku sambil mengejek. Maksud mereka ialah membantu aku supaya tambah emosi. Dan sejujurnya saja , akupun jadi beneran emosi bin kesel terhadap mereka, Namun terhadap si pohon pisang, aku belum bisa kesel.. hehehe.. Yah begitulah, malam kedua ini , usahaku marah ama pohon pisang…gagal. Tapi aku berhasil marah ama teman-temanku.
Lalu dimalam ketiga, aku bersama teman2ku silaturahmi ke tempat senior Yang juga posisinya tak jauh dari lapangan tempat lami latihan. Aku segera menceritakan usahaku yang belum berhasil utk amarah suci, Dan aku mohon supaya senior mau membimbingku langsung.
Dan dengan senyum, seniorku itu lalu menyetujuinya, Dan segera mengajak kami untuk menemui si pohon pisang itu.
Lalu seniorku itu segera menyuruhku untuk membaca lafadz, Tetapi sambil tangannya menyentuh pundakku.. Lalu aku merasa, emosiku bisa cepat sekali naiknya.. Dan ketika melihatku demikian , segera saja dia berteriak… pukuuull.. Lalu aku pukul pohon pisang itu dengan sekuat tenaga.. Hasilnya …. Brrruakkkk… si pohon tetap kena dan pecah sedikit lagi
Seniorku kulihat jadi tegang dan ikut melafadzkan sesuatu Sambil menyuruhku untuk siap lagi.. Lalu aku mulai lagi menaikkan emosiku, dan kali ini rasanya agak lain Ada suatu hawa yang naik yang beda dengan sebelumnya.. Rupanya, seniorku itu, ikutan membangkitkan amarah sucinya Lalu disalurkan ke badanku… jadilah dua amarah suci bersatu… dan.. Tanpa menunggu perintahnya lagi…, langsung aku hajar si pohon pisang.
Luar biasa….. itulah pertama kali seumur hidupku Aku merasakan munculnya suatu tenaga yang luar biasa kuatnya Menghantam pada badanku, dan nafasku jadi sesak seketika Jantungku seperti mau pecah… dan tubuhku bisa terlempar Bagaikan jatuh terlempar ke jurang.

Lalu seniorku kudengar berteriak lagi begitu melihat aku sempoyongan berdiri, Dan menyuruhku untuk menyerang si pohon pisang tadi.. Lalu aku serbu lagi dengan sepenuh tenagaku yang masih tersisa.. Edan….. aku merasa lagi bagaimana si pohon pisang itu, bisa merobohkan diriku.. Pukulanku terhadapnya tidak sampai, seolah ada jarak 1 meter yang menghalangi.
Disinilah akhirnya aku bersyukur, dan sangat yakin sekali. Bahwa tenaga Al Hikmah memang benar, nyata adanya… Alhamdulillah.

Alhikmah yg dicidodol
Smua tatacara,amalan,souvenier,pusat perguruan,guru besarnya sama dgn yang telah disebutkan beberapa rekan diatas, hanya dahulu tidak ada seragam , & tidak ada pungutan biaya hanya sukarela di kotak kaleng.
Memang saya hanya berguru waktu sma thn 1987-1988,, jadi tidak terlalu lama… jadi kurang tau detailnya. Soalnya saya kalo dateng hanya mengejar ilmu dari guru saya mak effendy terus…) jadi jarang mengetahui detail perguruan, jarang datang kepengajian mlm jumat. datangnya hanya hr minggu.

saya hanya berguru slama 2 thn saja…
saya merasakan manfaat yg sangat besar… saya tidak pernach tersentuh.
dari menolong orang kecopetan, menggagalkan pencopetan(melihat tgn pencopet lalu dompetnya jatuh),
menghadapi 2 pencopet diancol&cililitan
4 ,5 pencopet dibis di blok M,
menghadapi preman 2 di ancol&radal,
menghadapi 4 satpam ,2 polisi ,3 abri lengkap senjata(jmn kerusuhan) di teluk gong…mereka mengitari saya lalu yg bokong sya terpental lalu mereka bubar, menghadapi 30 orang jmn sma,
saya juga pernach ditnh abang dibokong olechh kenek mayasari jurusan pl gadung, dia terpental pdhl saya sedang diri tidak tau dibokong… sampe dia tidak brahni menta ongkos )))
Memukuli orang sampai tidak sadar hampir mati(kt yg misahin) dipluit soalnya saya dachhh marahhh sekali karna dia menantang brantem orang yg tua…
selama tangan saya menyentuh dia…dia tidak bisa bergerak sama sekali…sehingga saya memukuli terusss sampai mukanya babak belur… setelah dipisahkan..saya cabut ilmu yg bersarang, dia langsung sadar..
Menolong orang yg akan ketabrak, naek sepeda yg akan ketabrak, naik motor yg akan kelindas mobil….. menurut saya org tersebut selamat karna saya memandangi orang tersebut sehingga tidak jadi tertabrak..)
Menolong wanita yg dipukuli pacaranya ditempat umum..
menolong orang ditodong di bis P37 oleh 20an anak stm …
DARI SMUA CONTOH DIATAS..SAYA SAMA SEKALI TIDAK TERSENTUH

Lawan Saya slalu terpental kalau memukul,menusuk saya dahulu….
pernachhh preman dikopaja ancol sampe kaya orang gila karna saya menta dipukulin&ditusuk dulu…echh malah dia jedot2xin palanya kepintu)) …. mereka nga brani… baru dechh penumpang mukulin mereka berdua….
JADI MENURUT SAYA KUNCINYA ADALAHHH PASRAH, BERSERAH DIRI , JGN TAKUT MATI & KENA PUKUL & UNTUK MENOLONG&KEBAIKAN…. PASTIII ILMU ALHIKMAH AKAN BEKERJA
Kalo di atas dikatakan ada anak alhikmah lwn 2 org saja babak belur.. mungkin dia yg memulai dulu untuk hal yg tidak baik…. karna orang yg tidak percaya sekalipun/ragu/takut, jika diisi ilmu alhikmah tetap bekerja….. slama saya benar….saya slalu menang lwn berapa orangpun

ITULAH KEHEBATAN ILMU ALHIKMAH dr thn1988 hingga kini…. hanya merapal bacaan tiap mau pergi… masihhh tetap
berfungsi dgn baik… asal digunakan untuk kebaikan&kebenaran.
saya dulu(sewaktu masih aktif al-hikmah) bahwa ilmu macan itu gak ada apa-apanya dibanding al-hikmah, dulu saya pernah ngadu dengan ilmu macan di solok sumatra barat, disana terkenal sekali kehebatan ilmu tsb, saya cuma butuh waktu nggak sampe 5 menit, setelah dia kemasukan macan dan menyerang saya, seketika dia saya lempar keatas pohon ( dgn Qoyyumu yarzuku mayyasyaa’ul quwwah..) dan kemudian saya ikat dia diatas pohon tsb (dgn yaa jabbar) dan kemudian saya kunci dia (dgn ya bali) sehingga macannya tidak bisa keluar dari tubuhnya, akhirnya dia meraung-raung sendirian diatas pohon sampe pagi( waktu itu malam hari ngadunya), saya biarkan karena saya katakan dihadapan orang banyak(teman2 seperguruannya) “barangsiapa yang bisa melepaskan dia maka saya akan belajar sama dia” tapi nyatanya sampe pagi nggak ada yang sanggup melepaskan dia..termasuk gurunya.
akhirnya pagi hari gurunya minta tolong agar dilepaskan, dan cuma dengan menyebut “ya Qohhar” maka orang tersebut jatuh dari pohon tersebut dan ikatannya pun terlepas dan macannya pun keluar dari tubuhnya, dia pun sadar kembali, akhirnya banyak murid-murid perguruan tersebut yang minta dibuang ilmunya dan minta dirawat al-hikmah..termasuk gurunya…alhamdulillah..
Kejadian tersebut berulang di Panjalu Tasikmalaya yang terkenal dengan ilmu siluman macan Siliwangi..dan ilmu sejenis rawarontek..
Pendapat saya, kalo juragan ingin dapat manfaat maksimal, cobalah rawat/gores ulang oleh perawat asli al-hikmah warisan ABAH SYAKI, kemudian tekunlah wirid dan latihan kedut perutnya yang betul (perut kencang tapi bisa bicara), latih ketenangan dan “YAKIN”…..
dulu…..saya pernah dapet ijazah langsung “DOA BALI” dari ABAH SYAKI, sampe 3X saya datang dan minta, akhirnya beliau bersedia mengijazahkan dengan syarat setiap hari minggu saya harus datang menghadap untuk laporan hasil riyadohnya, DOA BALI harus diwiridkan dengan tatacara tertentu selama 7 malam jumat berikut tirakatnya, walhasil, pada malam jumat terakhir saat asyik wirid (harus gelap gulita) dikamar dengan konsentrasi, antara sadar dan tidak tiba-tiba kepala saya terasa menyentuh langit-langit kamar saya, sontak saya kaget dan “gedebuk….” saya jatuh, tapi alhamdulillah nggak pake keseleo atau patah tulang, rupanya saya ngambang…terangkat…tanpa saya sadari..
tapi saat itu saya dinyatakan gagal oleh ABAH dan harus mengulangi lagi dari awal…harusnya saya tidak boleh jatuh, tidak boleh buyar konsentrasi, tidak boleh lepas perutnya, sehingga ngambangnya bisa dikendalikan sekehendak kita…

Menangkap JIN cara Al-Hikmah
Saya yakin pasti banyak caranya, Para Sesepuh / Perawat /Ikhwan mohon berkenan sharing / bagi-bagi ilmunya, semoga manfaat…

Deteksi keberadaan jin
Pertama dengan deteksi dulu keberadaan JIN dengan dua cara :
1.Deteksi dengan getar melalui telapak tangan (bagi yang belum bisa melihat gaib), caranya dengan Kedut yang kuat kemudian salurkan energinya melalui telapak tangan (kencangkan tangannya), niatkan untuk kontrol/ngecek dimana keberadaan JIN, apabila ketemu maka getar ditelapak tangan akan sangat terasa, kemudian niatkan untuk menarik JIN yang sudah terdeteksi tersebut masuk melalui telapak tangan, apabila JIN tersebut berhasil ketangkap maka telapak tangan akan terasa berat dan seperti kesetrum listrik, kemudian kepalkan telapak tangan seperti orang mengepal batu didalam telapak tangan, kemudian dengan tangan kiri niatkan menutup aliran masuk JIN tersebut kebadan kita dengan cara tangan kiri menekan bahu kanan kita sambil menyalurkan energinya sehingga gerakan JIN tersebut terbatas hanya ditangan kanan kita saja sebab apabila tidak ditutup maka JIN tersebut akan bergerak masuk mebadan kita kemudian keotak kita akhirnya malah kita kesurupan…konyol kan…
Apabila JIN sudah ada dalam genggaman kita maka sesungguhnya dia sudah kalah dan dia bisa kita kendalikan sekehendak kita, misalnya dia kita pindahkan kedalan jam tangan atau botol atau benda apapun, tapi jangan lupa setelah kita pindahkan, harus ditutup lagi wadah tersebut agar dia tidak kabur…
Bagi pemula memang harus melatih dulu kepekaan deteksi melalui telapak tangan dan harus bisa praktek menyalurkan energi dan mencabut energi kemudian juga harus bisa menutup dan membuka.

2.Apabila ikhwan sudah memiliki kemampuan melihat ghaib, maka untuk mencari keberadaan JIN tidak lagi menggunakan deteksi telapak tangan, melainkan dengan cara melihat dengan pandangan bathin dimana keberadaan mereka, apabila sudah terlihat maka dijamin dia akan mudah kita kendalikan..
tatacara menangkapnya sama dengan keterangan diatas.

Hati-hati melepaskan kembali atau membuang JIN yang telah kita tangkap, jangan cuma dilepas begitu saja (digelontorkan) akan tetapi harus benar-benar dibuang dengan hentakan keras energi al-Hikmah melalui gebrakan keras dan dibarengi dengan “QOYYUMU YARZUKU MAYYASYAAUL QUWWAH”..
apabila satu kali sudah berhasil, maka latihlah terus berulang agar menjadi mudah…
Sebenarnya JIN yang pernah kita tangkap dapat kita berikan nama panggilan untuk mereka, setiap saat JIN yang sudah pernah kita tangkap dan sudah kita beri nama, dapat kita panggil kembali, kita tarik kembali, dari jarak yang sangat jauh sekalipun, setiap saat dapat kita permainkan untuk kepentingan kita..yang penting harus YAKIN dan BERANI.
Saya pernah dengar nasehat ABAH SYAKI, jadi MURID AL-HIKMAH HARUS PUNYA KEYAKINAN dan KEBERANIAN BESAR tapi dijalan yang BENAR.

Bapak Mohamad Toha bin Sieng sendiri mengajarkan secara mendalam kepada tiga murid kesayangannya dan salah satunya adalah Abah Syaki. Nah, oleh Abah Syaki inilah Ilmu Hikmah terus dikembangkan dan diajarkan kepada para muridnya hingga sampai kepada Bapak Ibrahim Ilyas.
Harapan kami semoga Ilmu Hikmah yang berangkat dari kalangan pesantren agar tetap murni sebagai ilmu yang bersifat syar’iyyah. Amiiin.
Alamat KH . ibrahim ilyas ( pengurus/perawat sesepuh al-hikmah )
Dari terminal depok naik Angkot D.02 jurusan Terminal Depok – Depok II Timur turun di PLN Depok II Tengah…. Disebelah Kantor PLN ada jalan Rebana VI ( enam) No.13 Telp. 021-7710801 (telp. kediaman beliau)

Deden Subarnas
Kp. Kebon Jeruk RT.02/10, Desa Sukamulya, Cikembar, Sukabumi, Jawa Barat

Mustofa
Dusun Wage RT.04/02 Kertawana, Kec. Cidahu, Sukabumi, Jawa Barat Ditulis dalam

Susunan Pengurus Perguruan Al-Hikmah

Susunan Pengurus Yayasan Perguruan Al-Hikmah Jakarta Pusat

Dewan Kehormatan : Let. Jend. (Purn) Ir. H. Azwar Anas

Dewan Penasihat : KH. Syukron Makmun, BA.

Ketua Umum : Brig. Jend. (Purn) H. Nurhadi P, M.Sc.
Wakil Ketua Umum : DR. Sechan Shahab, SH.


Ketua Pendidikan Dakwah : H. Iskandar Dz. Occ

Ketua Bid. Keuangan : Dra. Sri Sulartini

Ketua Bid. Pemuda/Peragaan : Doni Romdoni

Sekretaris Umum : Drs. Bachtiar Effendi

Bendahara Umum : DR. Dr.H. Tamzil A. Salim, MM.



KANTOR YAYASAN PERGURUAN AL-HIKMAH
Jl. Meruya Selatan No.113 (Depan Kampus Universitas Mercubuana) Meruya, Jakarta Barat, Indonesia

Informasi Lebih Lanjut Hubungi :
1. H. Iskandar Dz. Occ (08128629947)
2. Drs. Bachtiar Effendi (08129141500)


Visi, Misi Perguruan Al-Hikmah


1. Misi :
Membentuk dan membangun 7 (tujuh) kekuatan yaitau:
1.Al-Quwwtul aqidah(Kekuatah Aqidah)
2.Al-Quwwatussyari’ah(Kekuatan Syari’ah)
3.AL-Quwwatul Akhlaq(Kekuatan Akhlak)
4.Al-Quwwatul jasmaniyyah(Kekuatan jasmani)
5.Al-Quwwatul Maaliyah(Kekuatan ekonomi/harta)
6.Al-Quwwatul ukhuwah(Kekuatan Persaudaraan)
7.Al-Quwwatul ilmiyyah(Kekuatan IPTEK)

2. Visi :
Membangun keluarga yang berakhlakul karimah, mawaddah, warohmah

3. Prinsip :
Teguh pendirian, air laut boleh asin tapi ikan sekecil apapun di laut tidak akan asin

4. Budaya :
Gotong royong, tolong menolong siapapun tanpa pamrih dan siap berkorban bagi yang membutuhkan

5. Motto :
Musuh jangan dicari, kalau ada jangan lari, bila dijual bila perlu dibeli bertqwa kepada Allah setiap hari


PERWAKILAN/CABANNG YAYASAN PERGURUAN AL-HIKMAH SE-INDONESIA DAN ALAMAT PERAWAT (http://perguruan-al-hikmah.blogspot.com):
TINGKAT PERAWAT:
tingkat berikutnya adalah perawat,
dimana ikhwan al-hikmah sudah di beri hak untuk menggores.. sarat untuk menjadi perawat adalah sudah menikah dan di beri izin/SK oleh yayasan perguruan Al-HIKMAH pusat karena akan di berikan teknik menggores
Kalimantan :
a.Perawat wilayah perwakilan Kalimantan Barat:
Ust.H.Bastaman, B.Sc.
Jl. Gusti Abdul Hamid No.59, Mempawah, Kabupaten Pontianak, Kalimantan Barat Telp. (0561)-691549, HP : 08125732104 dan cabangnya yaitu:

1. Kabupaten Sintang
YAYASAN PERGURUAN AL-HIKMAH WILAYAH KALIMANTAN BARAT CABANG SINTANG SEKRETARIAT:JLN. P.LAKSAMANA ZAENAL ABIDIN NO.17 KEC.SEPAUK,78662 KAB.SINTANG TELP.0565-2025757,085813874917
2.Sanggau
3.Beduwai
4.Ngabang
5.Landak
6.Mandor(anjunagan)
7.Pontianak
8.Pinyuh
9.Mempawah
10.Singkawang
11.Balai Karangan
12.Tayan
b. Perawat wilayah perwakilan Kalimanatan Tengah
1.H.M. Ilyas Asra
Jl. Putri Tanjung Buih No.117, Panarung RT.02/IX, Palangkaraya, Kalimantan Tengah

2.Drs. H. Jamhari Khalid, SH.
Jl. Demang Leman II No.12 RT.02/01, Menteng, Palangkaraya 73112, Kalimantan Tengah

C. Perawat wilayah perwakilan Kalimanatan Selatan
KH. Mahran Yasin
Banjarmasin-Kalimantan Selatan ,0815 4543 2093(thaifur)

Yogyakarta & Purworejo :
Ust. Abdul Hadi(asal Pontianak,suku china)
Belakang Pondok Pesantren Al-Munawwir, Krapyak Yogyakarta
HP.0815 7884 4444 Telp.0511-50171
Buka Prakek(Klinik Sejati):Jl.Modang no.421 JOGJAKARTA MANTRI JERON-JOKJAKARTA.TELP.0231-330 884

Klinik PENGOBATAN MEDIS dan non MEDIS
UST.ABDUL HADI(Sejak lahir, mantan santri PP Al Munawir Krapyak Yogya ini sudah terkondisikan dengan nuansa supranatu ral. Kakeknya, Lay Djung Sin, seorang sinse terkenal di Pontianak tahun 1970-an. Setelah kakeknya meninggal, ia pergi mencari ilmu di berbagai tempat. Selain di pedalaman Kalimantan, ia juga menyeberang ke tanah Jawa, ke berbagai pesantren. Di Banten, Ustad Hadi belajar ilmu hizib pada Ki Ali Akbar. Juga pada Abah Saki yang ahli ilmu Al Hikmah. Di tempat Gus Maksum Kediri, Ustad Hadi menimba ilmu kanuragan. Ilmu pengasihan didapat dari KH Jauhari Umar (Pasuruan). Tenagadalam dari Mbah Ahmad Datu (Pekalongan) dan Mbah Solihin (Gunung Cermai, Kuningan). Setelah menggali ilmu puluhan tahun, Ustad Hadi mengamalkannya dengan buka praktik di Jalan Jogokaryan 12 B Yogya. “Awalnya saya praktik keliling. Sekarang, Insya Allah, saya akan menetap, biar orang gampang mencari saya”, kata Ustad Hadi


Pria 41 tahun asal Pontianak yang aslinya bernama Say Fong Fie ini mengobati berbagai penyakit tak hanya dengan terapi listrik. ALIRAN listrik alias setrum ternyata dapat untuk mengobati penyakit. Ustad Abdul Hadi, menggunakan kekuatan tersebut untuk menggarap pasiennya. Tubuhnya sengaja dialiri setrum, lantas dengan menyentuh pasien, berbagai penyakit diusir daritubuhnya.
“Aliran listrik itu dapat menghidupkan saraf yang mati, mengendurkan urat yang kaku dan melancarkan aliran darah. Dengan sistem terapi listrik, berbagai penyakit seperti rematik, batu ginjal, kencing manis, asma, lemah syahwat dan lainnya bisa disembuhkan”, tutur ustad yang alumnus Fakultas Syariah IAIN Sunan Kalijaga itu
Tapi juga dengan totok darah, akupresur, refleksi, supranatural dan tenagaprana. Malah, ia juga menggarap pengasihan, penglaris, pagar badan dan rumah, kewibawaan, buangsialdanlainnya Terpanggil untuk Menolong Sesama
Foto: Suharso-Senior
Abdul Hadi, yang bernama asli Lay Fong Fie, mengaku tertarik pada dunia pengobatan alternatif saat harus membantu kakeknya, yang seorang sinse.

Setelah kakeknya meninggal, Hadi bersama keluarganya pindah ke Kalimantan Tengah pada tahun 1976. Di tempat baru ini ia makin tertarik untuk menekuni dunia supranatural.

"Tahu sendiri, Kalimantan Tengah sangat kental dengan dunia itu. Misalnya, kebun yang ditinggalkan pemiliknya berhari-hari tidak akan ada yang menjarah karena sudah dipagari. Itu sudah biasa. Bahkan sekarang pun masih ada hal-hal seperti itu," ungkapnya.

Merasa tidak puas dengan apa yang sudah diraihnya, pada tahun 1983 Hadi hijrah ke Yogyakarta. Ia mencoba untuk mencari ilmu pengobatan yang dikembangkan melalui pondok pesantren. Dikatakannya, pesantren di Jawa Timur hingga Jawa Barat sudah ia datangi untuk berguru. Pada tahun itu pula Hadi beralih memeluk agama Islam, meninggalkan kepercayaan lamanya.

Hadi sempat kuliah di Fakultas Syariah IAIN Sunan Kalijaga sejak tahun 1991. Sayangnya, gelar sarjana agama urung digondolnya. Alasannya, waktunya habis karena dia lebih terpanggil untuk menolong sesamanya. Selain menyembuhkan, sekarang ia juga mengaku sebagai pengajar di Pesantren Krapyak, Yogyakarta. @
Solusi SEHAT bersama Ust. ABDUL HADI dari HIKMAH SEJATI YOGYA di Tayangkan interaktip stiap JUMAT- MALAM Pkl.19.00 wib di "RADAR-TV" BandarLampung. tQ PRAKTEK Medis & Non Medis Bpk Ust.ABDUL HADI "Hikmah Sejati Yogya" Melayani STIAP HARI <kecuali Jumat> dari Pkl.09.00 s.d 21.00 WIB di Hotel MALAYA JL.ZA PAGAR ALAM No.12 RAJABASA. <dekat SPBU> Telpon KLINIK : 0721-3618453 & 0721-9941209 Kami tunggu KUNJUNGAN ANDA. Insya'allah mendapatkan SOLUSI.Salam..


Ustad Abdul Hadi
Pengobatan dengan Terapi Listrik
Menolak disebut pengobatan klenik Foto: Suharso-Senior
Ia mengenal sejumlah teknik pengobatan, tapi hanya terapi listrik yang menjadi andalannya. Pasien yang datang pun tidak langsung ditangani karena ia punya banyak asisten. Namun, bila ternyata pasien tidak ada kemajuan setelah dua-tiga kali ditangani asistennya, barulah Abdul Hadi mulai turun tangan.

Ustad Abdul Hadi (42 tahun) punya banyak cara untuk melakukan pengobatan, mulai dari terapi listrik, akupresur, refleksi, moksibasi, prana, totok darah, gurah THT, dan ramuan tradisional. Saat ini ia punya sekitar 30 asisten yang tersebar di empat kliniknya di Jakarta, Bekasi, Cirebon, dan Yogyakarta sebagai pusatnya.

Hadi tidak menerima langsung pasien yang datang. Ia lebih berkonsentrasi untuk memberi konsultasi tentang masalah keluarga serta perjodohan. Ia hanya menangani pasien yang belum mengalami kemajuan meski sudah beberapa kali ditangani asistennya.

Untuk keperluan itu, setiap pasien yang berobat ke kliniknya diwajibkan mengisi kartu rekam medik. Selain data pasien, kartu rekam ini berisi jenis tindakan apa saja yang sudah dilakukan asistennya.

"Jadi dari kartu medik itulah saya melanjutkan pengobatan yang bisa menuntaskan penyakit pasien," ungkap pemimpin klinik Hikmah Sejati kelahiran Pontianak ini.
Daerah Sulit
Teknik pengobatan yang pertama kali dikuasai Hadi adalah totok darah. Meski begitu, Hadi bilang terapi dengan alat listrik yang menjadi andalannya. Selain untuk menerapi, alat tersebut juga bisa mendiagnosis penyakit pasiennya. Saat digunakan untuk mendiagnosis, biasanya tenaga listrik alat itu akan semakin membesar bila penyakit di tubuh pasien ditemukan.

"Bila ada sumbatan-sumbatan dalam pembuluh darah dan saraf bagian dalam, tenaga listrik akan membesar. Sesekali juga saya akan merasakan kedutan di tangan," ujarnya. Alasan lain digunakan terapi listrik adalah untuk menjangkau daerah di tubuh yang sulit dicapai dengan pengobatan terapi totok darah atau lainnya.

Dengan sekali terapi yang memakan waktu 20-25 menit, menurutnya Hadi, akan terasa manfaat yang diharapkan. Dengan alat listrik tersebut, orang bisa dibuat tidur nyenyak, "Walapun hanya beberapa menit, begitu dia bangun akan merasa segar. Seperti baru tidur semalaman."

Untuk mengatasi penyakit stroke atau urat saraf terjepit, terapi listrik dianggap cukup manjur. Namun, mengingat penyakit dan daya tahan tubuh pasien yang berbeda-beda, tidak semua penyakit akan diterapi listrik..
"Memang, intensitas yang kami alirkan hanya 10 hingga 50 Watt bila diukur dengan tegangan listrik. Daya tahan pasien juga berbeda-beda," ujarnya. "Saya memang tidak mau ambil risiko. Itu sudah saya jelaskan juga kepada para asisten."


Ramuan Jamur
Setelah menjalani terapi, pasien akan diberi ramuan jamu yang antara lain mengandung ekstrak jamur lingzhi dan shiitake, umbi, daun, dan buah mahkota dewa, serta tumbuhan obat tradisional lain. Semuanya sudah dikemas dalam teh siap seduh, ada juga yang berbentuk kapsul.

Dalam pelayanannya pun, Hadi hanya akan mengenakan tarif untuk terapi dan penggantian jamu. Sayangnya, ia menolak mengatakan harganya. Hanya saja, bila benar-benar tidak mampu, pasien diberi kebebasan untuk tidak membayar, "Tapi, rata-rata mereka bisa membayar berapa pun, seikhlasnya."

Untuk pasien yang datang berkonsultasi, Hadi hanya memberikan air putih dalam kemasan yang menurutnya sudah diberi doa-doa. "Doa tersebut diambil dari kitab suci Alquran yang diyakini bisa menyembuhkan penyakit," ungkapnya.

Biasanya air putih diberikan untuk menenangkan pasien yang stres, diganggu orang, dan lainnya. Hadi pun cukup memberikan satu botol saja. Bila perlu, saat sedang konsultasi, air tersebut dipercikkan ke tubuh pasien.

Hadi tidak menampik bila banyak yang meragukan terapi pengobatannya ini. Meski begitu, ia menolak bila pengobatannya disebut klenik.
"Buktinya pasien dengan keluhan medis juga berdatangan kemari. Sesuai komitmen, saya tetap akan melayani mereka. Banyak lo yang mengaku badannya enak atau bahkan hilang sama sekali penyakitnya setelah kami tangani," sebutnya. @ Suharso Rahman

Alamat Ustad Abdul Hadi
Yogakarta (Pusat):
Jl.Jogokariyan No.12B
Telp. (0274) 418854, Hp 08122774447
Jakarta Timur: Jl. Rambutan No.24 Utan Kayu
Telp. (021) 8568617, Hp 08158785777

Cirebon:
Jl. Kesambi Raya (belakang Mesjid Sunan Gunung Jati)
Gang Gotong Royong No.3
Telp. (0231) 232601, Hp 08158785777
-----------------------------------------

KOMPAS, Kamis 17-April-2003




Jakarta Timur :
Achmad Suparman, BA.
Cipinang Latihan RT.07/03 No.44, Jakarta Timur



Drs. Bachtiar Effendi
Jl. Kalibata Raya No.57 Kalibata (Sekretariat Al-Hikmah Jakarta) Telp. 08129141500

Ir. Raya Rizkan
Jl. Bunga Rampai IV/6 No. 269 Duren Sawit, Klender, Jakarta Timur


Drs. Gusti Mahyudin
Jl. Pasar Buah RT.04/01, No.10 Cijantung Jakarta Timur


Urip Masito
Jl. Pisangan Baru No.22 RT.002/013, Jatinegara, Jakarta Timur hp.0838 0637 8261


Drs. Jumiat
Jl. Adil II RT. 03/06 No.10 Lubang Buaya, Cipayung, Jakarta Timur

Muslil Siregar, SE. (Kisawung)
Pintu Dua Atas Taman Mini Indonesia Indah (Pintu 2 TMII), Jakarta Timur




Suryatno
Komp. Kodam Jaya Cililitan II Rt.03/02 No.36 Kramat Jati, Jakarta Timur


Salman, S.H.
Komplek Polri Munjul, Jakarta Timur




Mulyadi

Cawang UKI Jakarta Timur Hp. 08129851566


Jakarta Pusat dan Jakarta Utara :


H. Pandji Supena
Jl. F. Gg. I RT.008/02 No.11 Rawa Badak Utara, Jakarta Utara


Warsan Ribut
Kp. Bend. Melayu RT. 003/01, No.79, Rawa Badak, Jakarta Utara
A. Mas’udi
Jl. Kp. Baru I RT.003/02 No. 818 Ulujami, Jakarta Utara
Rusmansyah
Gg. Spoor IV RT.001/03, Kemayoran, Jakarta Pusat
HM. Sidik Tamim
Jl. F. Gg. J. No. 28 RT. 009/02, Rawa Badak Utara, Jakarta Utara
Jakarta Selatan dan Jakarta Barat :
H. Iskandar Dz
ALAMAT : Jln .Palem IV No.5 Rt.002 7 Rw.08 Petukangan utara Jakarta Selatan Telp. 08128629947




Rusmadi, SE. M.Si
Jl. H. Amit No.62 RT.06/03, Rempoa Jakarta Selatan


Mochammad Ardi
Kp. Utan Bahagia RT.001/015 No.1 Cengkareng-Jakarta Barat


Drs. H.E. Munajad SA.
Komp. BPK IV Blok E No.16, Gandul, Cinere, Jakarta Selatan


M. Yusuf
Jl. Limo RT. 008/002, Grogol Utara, Kebayoran Lama, Jakarta Selatan
Acep Muhammad Mulya
Kb. Mangga IV RT.009/02, Cipulir, Kebayoran Lama, Jakarta Selatan

Bogor, Depok, dan Bekasi (BODETABEK)

Dedi Suhendi
Kampung Cibodor RT. 05/01 Parung, Kab. Bogor, Jawa Barat



H. Saidi D.
Jl. Tole Iskandar No. 3, Cikupa, Sukmajaya Depok



H. Achmad Syah Rizaldy
Prima Lingkar Asri A4/7, Jatibening, Bekasi, Jawa Barat



Maat Zainudin
Kp. Gelanggang RT.02/06 Kr. Rahayu, Cikarang, Bekasi, Jawa Barat



Hendra Suryadi bin H. Kamad Lazim
Kp.Pasir Limas RT.007/004 Wangun Harja, Cikarang Utara, Bekasi, Jawa Barat



Maman Suryatna
Ling. Cipayung RT 03/01 Abadi Jaya, Sukmajaya, Depok, Jawa Barat


Ust. Djonaka Achmad dan Ust. Ferdi Ust.

Jl. Musholla Al Jihad, Lenteng Agung Hp. 081384068765
(http://alhikmah3113.wordpress.com)



KH.Sani Arba
Jl. Raya Bogor Km.30 Jembatan Merah, Cimanggis Depok, Jawa Barat




Alm. Hasan Basri (sekarang Diteruskan Putra2nya)
Depok II Tengah, Gang Al-Hikmah

Jawa Tengah :
Ust. Muhammad Nurhadi

Jl. Pesantren Nurul Utama Karang Asem, Mangun Jiwan, RT.04/05 Demak, Jawa Tengah
HP : 081390520003



Ust. Toto Taryoto
Jl. Dewa Ruci (Belakang Kantor Pegadaian, Kec. Randudongkal, Kab. Pemalang, Jawa Tengah)HP.0815 7568 3836 Telp.0284-582 119



Nuryadi
Mergosari, Mangunsari, Wonosobo, Jawa Tengah





Ogi Atsal
Depok dalam III RT 03 / 08 kel pedurungan tengah kecamatan Pedurungan, Semarang Timur, Jawa Tengah


Budi Prasetyono
Perum Limas Permai Blok J No.1, Karangkal, Purwokerto, Jawa Tengah



AZ. Risowan
Jl. Jatiwinangun Gg. Sembadra II No.14 Banyumas, Jawa Tengah



Akhmad Siwo
Purwosari, Sidosari, Cipari, RT.03/02 Cilacap, Jawa Tengah



Samingan
Banjaran RT.02/05 Banjar Reja, Nusa Wangu, Cilacap, Jawa Tengah



Saridin
Jagung Lor Kec. Jagung RT.01/04, Kec. Losari, Brebes, Jawa Tengah


Ust. Khuzairi
Menjangan Dukuh No.64, RT/RW.001/002, Kel. Menjangan, Kec. Bojong, Kabupaten Pekalongan (Hp. 058565691538)

Ust. Fauzi Kabupaten Batang Jawa Tengah (Kalo mau tanya No. HP nya bisa kirim e-mail ke saya ya...admin)



Jawa Timur :

KH. Hasan Bashori Rohmat
Pesantren Darul Hikmah Desa Tutul, Kecamatan Balung, Jember, Jawa Timur


Babenya Azam (FB)
Jl. Platuk Donomulyo utara 70 Kec. Kenjeran-Surabaya Jawa Timur



Suhawi Bin Asi
Kp. Pejinggahan, Tj, Ourid II, Ketamba, Bawean, Gresik, Jawa Timur

Drs. Tauhid
Pendopo 28 A RT19/004. Jl. Embong Baru. No. 12, Sembayat, kec. mayar, Gresik, Jawa Timur

A. Mubin
Kp. Sebalok RT.17/04 Desa Pandesari, Kec. Poljom, Malang, Jawa Timur


Sukidi
Dusun Pentuk Palem, Desa Mejasem, kec. Kendal. kab. Ngawi, Jawa Timur


M. Kholil
Dusun Kebon Sari RT01/012, Desa Taman Sari, Kec. Wuluhan, Jember, Jawa Timur



Jawa Barat :
Drs. Ateng Trenggana
Kp. Ali Hamdan RT.16/04, Desa Merancang Babakan, Cikao, Purwakarta



DRS. Didi Sumaryadi
Jl. Pasir Berkah V No. 123 Perumnas Nenggaleng, Sukabumi, Jawa Barat



Maulana Sugeng JP
Jl. Veraran, Gg. Flamboyan No.279 A Purwakarta – Jawa Barat



Drs. Abdul Djuweni (Uwen)
Kp. Kejajan RT.02/07 Ds. Marancang, Purwakarta, Jawa Barat



Mustofa
Dusun Wage RT.04/02 Kertawana, Kec. Cidahu, Sukabumi, Jawa Barat



Deden Subarnas
Kp. Kebon Jeruk RT.02/10, Desa Sukamulya, Cikembar, Sukabumi, Jawa Barat


Kyai Sayyidin
Cigadung-Subang


Maskari
Desa Battembat Kecamatan Tengahtani, Cirebon

Yogyakarta & Purworejo :
Ust. Abdul Hadi(asal Pontianak,suku china)
Belakang Pondok Pesantren Al-Munawwir, Krapyak Yogyakarta
HP.0815 7884 4444 Telp.0511-50171
Buka Prakek(Klinik Sejati):Jl.Modang no.421 JOGJAKARTA MANTRI JERON-JOKJAKARTA.TELP.0231-330 884

Suryo Pranoto
Desa Klepu Kecamatan Butuh, Kab. Purworejo



Tanggerang dan Banten :
H. Fahrurrozi (Putra Ketiga Abah Syaki)
Cisoka, Tangerang, Banten,Hp.

KH. Iskandar
Lembaga Pendidikan dan Pengembangan Al-Hikmah:Kp.sigeong Pesanggrahan RT/RW/01/01 Desa Solear Kec.SOLEAR Ka. Tangerang, Banten Hp.0856 9159b1987(Zaenuddin HB)

H. Thoyib Syahruddin
Kp. Lukun Cisoka RT 01/01 Cisoka, Tangerang, Banten



Tirta Jaya Kelana
Kp. Keramat RT.004/02, No.29, Keragilan, Serang Banten



Yanto Hermanto
Kp. Dalam Aki RT. 05/01 Kel. Jukut, Pandeglang, Banten



A. Supiyan Bin Muhayar
Cipondoh Susuk RT.04/04 Tangerang, Banten



H. Gozali
Komplek Bangun Reksa Indah II Blok T No.22, Ciledug, Tangerang, Banten
Banten dan Sekitarnya :
1.M.Martab
Kp.Duri Ds.Paku Alam Kec.Paku Haji. Tangerang


2.Komaruddin S.Ba
Jl.Karyawan IV Rt.004/04 No.8 Karang Tengah Cileduk Tangerang


3.Syafe'i
.Kp.Cirahong Ds.Cikareo Cisoka Rt.08/07 No.4 Tangerang


5.E.Suedi
Kp. Kelanturan Rt.06/02 Ds.Sentul Kec.Balaraja Tangerang


6.Badri
Kp.Bojong Loa Ds. Bojong Loa Kec.Cisoka Tangerang



7.Marsian
Kp.Bayuku Rt.10/05 Ds.Koper Kec.Kresek Kab. Tangerang
8.H.Anda
Kadu Sabrang Cikupa Tangerang
9.Ahya Ansori
Kp. Jambu R.01/07 cigadung kec.cadas sari Pandeglang
10.Sarjaya rana wijaya
Kp.Lodok Ds.Pasanggrahan Kec.cisoka Tangerang
11.Warto
Kp. Sawah dalam Kl Penunggangan Kec.Cipondoh Tangerang
12.Sudirman S
Perum Sangiang Alam Permai Blok.A I/31 Surya Tailor Jl.Bunga Raya 1 Rt.02/07 Kel.Gebang Raya Tangerang
13.Surnata
Kp.Kecok Rt.02/01 Ds.Jeungjing Kec.Cisoka Tangerang
14.Sangsang Suhendra
Kp.Lame Rt.0017/10 Ds.Toban Kec.Tiga Raksa Tangerang
15.HM. Nasir
Kp.Anamui Rt.004/03 Ds.Suradita Kec.Serpong Kab. Tangerang
16.Udin Ahyudin
Ds.Talaga Sari Rt.010/02 Kec.Cikupa Tangerang
17.Syahroni
Ds. Matagara Rt.002/01 Kec. Tigaraksa Tangerang
18.Sainan
Kp.Bakung Kec.Kronjo Tangerang
19.Minan Minharja
Kp. Uwung Hilir Rt.02/10 Kel.Uwung Jaya Kec. Jati Uwung Tangerang
2o.Sa'ih
Kp.Katomas Rt.001/03 Ds.Tigaraksa Kec.Tigaraksa Tangerang
21.Apippudin / Samani
Kp.Ragas Ilir Ds.Ragas Masigit Kec.Carenang-Serang Banten
22.Syarifuddin
Cilongok, Sindang Asih Pasar Kemis Tangerang Alim R/Cecep Kec.Serpong
23.Susanto
Pr. Kedaung Rt.007/06 Ds.Kota Jaya Kec.Pasar Kemis Tangerang
24.Sugeng Riyanto
Serdang Asri 2 Blok d 04/33 Rt.04/03 Ds.Panongan Kec.Cikupa Tangerang
25.Asngari
Kp.Jati Rt.003/05 Kel.Jati Uwung Kec. Jati Uwung Tangerang
26.Rapinan
Kp.Kosambi Rt.13/03 Ds.Pasir Rampo Kec. Kresek Tangerang

27.Sarta
Kp.Cibadak Rt.02/02 Ds.Suradita Serpong Tangerang
28.Ach.Zaenuddin
Kp.Pajamuran Ds.Pasilian Rt.03/01 Kronjo
29.Jam'an
Kp.Lengkosa Bd.Agung Serang
30.Ujroni
Kp.Babakan Tanjung Rt.11.03 Ds.Nameng Kec.Rangkas Bitung Lebak
31.M.Sahel Ab
Jl.Kh.Agus Salim Rt.02/06 Ds.Poris Kec.Cipondoh Tangerang
32.Hasanuddin
Kp.Ranca Kelapa Rt.01/02 Ds.Ranca Kelapa Kec.Cikupa Tangerang
33. H. Fahrurroji
D/A : Kp. Cakung Rt.03/03 Ds. Babat Kec. Legok Tangerang
34. M. Jain
Kp.Bunar Ds.Sukatani Cisoka Tangerang
35. Ueding
Pamulang Permai II E. 24/21 Rt.002/011 Ds.Benda Baru Kec.Pamulang Tangerang
36. Nu'man
Kp.Lobang Rt.004/002 Ds. Sukamurni Kec. Balaraja Tangerang
37. M.Basri
Kp. Pagadangan Ds. Cicalengka Kec. Pagadangan Tangerang
38. M.Edi
Kp.Waykepayang / Kedongdong Ds.Kepayang Kec. Kepayang Serang
39. A.Saemi
Kp.Pasepatan Ds.Babakan Jaya Kec.Kopo Serang
40. Obing
Kp.Muncung Rt.02/02 Ds.Bantar Panjang Kec. Tigaraksa Kab.Tangerang

41. Sapruddin
kp.Rks kole Rt.02/01 Ds.Gabus Kec.Kopo Serang
42. Junaedi S
Ling Ciwaduk Gd. Rt.006/003 Ds. Ciwaduk Kec.Cilegon
43. Muhibi
Kp.Teluk Bako Rt.04/03 Ds. Mangku Negara Kec.Bojo Negoro - Serang
44. A.Sajuki
Kp.Sabrang Ds.Kubang Rt.01/02 Kec. Jayanti Tangerang - Banten
45. Feriyadi Iskandar
Kp.Pelonco Rt.03/04 Ds.Bonisari Kec. Paku Haji - Tangerang

46. A.Iwan Dahlani
Ds.Gintung Rt.12/03 Kec.Suka Diri - Tangerang
47. Sunaryo
Kp.Tegal Kali Baru Rt.04/04 Ds.Balaraja - Tangerang
48. Dudung Abd.Kholil
Kp.Cemplang Ds.Pasir Kecapi Kec.Maja Kab.Lebak
49. Mad Ro'uf
Kp.Babakan Tanjung Ds.Nameng Rt.14/01 Kec.Rangkas Bitung - Lebak
50. Uud Mas'ud
Ds.Kedaung Kec.Pamulang Tangerang
51. Uus Ustuhri
Kp.Kandang Gede Rt.18/04 Ds.Bakung Kec.Kronjo - Tangerang
52. Januri
Kp.Bom Rt.08/03 Ds.Pedaleman - Tanahara - Serang

Diposkan oleh Perguruan Al-Hikmah di





Lampung :

Ir. H. Darusman
Jl. DI. Pandjaitan, Jatibening No.10, Bandar Lampung



Bahrein Mangku Alam
Jl. Kapt. M. Nur, Taman Sari II Gg. Sukmah No.306 H, Batu Raja



Achmad Budiman
Jl. Stadion Gg. Selada No.18, Metro, Kota Lampung



A. Syihabuddin HS.
Jl. Manggis No.7 Suka Rame, Bandar Lampung



Masudin Burhan
Jl. Krakatau No.02 TR. 002/03 L.R. IV, Kupang Kota, Teluk Betung, Bandar Lampung

Anshari
Gg. Anggrek Lk.2, RT/RW.020 Ds. Srengsem, Kec. Panjang, Kota Bandar Lampung.


Ir. Eka Kasyimir
Dosen Fakultas Pertanian UNILA



M.Salim
Dsn.Tambang Besi Ds.Galih Lunik Kec.Tanjung Bintang Lampung Selatan


Drs.Komaruddin
Jln.Dosomuko Gg.Ikhlas Kel.Sawah Brebes Tj.Karang Timur BAndar Lampung


Harun
Ds.Negeri Agung Kec.Maringgay Lampung Tengah


Syamsul Arifin
Airingkih Rt.02/Rw.09 Ds.Pura Mekar Kec. Sumber Jaya Kab. Lampung Barat


Imron S
Jl.Ikan Kerisi No.23 Rt.004 Rw.02 Kel.Teluk Betung Kec.Tb.Selatan Kota Madya Bandar Lampung



Cakyono
Dsn 02 Rt.02 Rw.03 Tukum Jaya Kec.Terbesar Lampung Tengah
M.Hamzah Mansyuri
Perum Belora Indah Blok G No.02 Tj.Karang Bandar Lampung




Sumatera Selatan dan Bengkulu :



Marbawi Yusuf
Talang Ratu KM.5 No.1 R T02 RW 01, Palembang



Warsino Bin Karsan Murjo
Jl Pendawa Leg. Beringin No.19 RT.006/002, Slir Timur, Palembang



Taslim M. Amin Nawawi
Jl. Balenti LKI RT.02 No.17, Tanjung Raya Barat, OKI, Pelembang



A. Aziz Dayan
Jl. DR. Sutomo Lr. Budi No.46 Kp. Jaya, Sukajadi, Baturaja Timur, Oku, Sumatera Selatan



KH. Abdurrahim Syarif
Jl. Inspektur Marzuki Kp. Sei Saling RT.04/01. Pakjo, Palembang

Ibnu Mahir
Blok G 80 RT.03/01, P. Panggung Kec. Mesuji, Kab. Oki, Sumatera Selatan






TONO BIN SALMA HADIWIJAYA

ALAMAT : SUNGAI PINANG KEC.SUNGAI PINANG KAB.OGAN ILIR PALEMBANG.
NO.HP :085268756111


Irsyanuddin Ibnu Maza SIg
Jl.Daruruhama Lrg.Pinang 1 No.094 Rt.43 Rw.16 PLaju Ulu - Plaju - Palembang - SUMSEL


H.A.Fauzi Rivai (ALM) / diganti anaknya Hendra Salman
Jl. Lempuing Demang Lebar Daun Pakjo Blok I No.4.


M.Hazairin
Tegal Binangun Plaju - Palembang


H.Heri Suharyadi SE
Jl.Gotong Royong No.3800 Rt.30 Demang Lebar Daun Palembang



Anul Bahri Pos Pos
Jl.Srijaya Km.5,5 Kompl PGSD
Busonif Annas
Kel.Tobo ali Kec.Tobo ali Kab.Bangka
M.Tukidi Al-Arif
Jl.Pandawa 5 Km.6.5 Rt.05 DS.II Gunung Ibul Prabumulih
M.Athib
Bandar Agung Kec.Banding Agung Kab.OKU
Herman Kasnawi
Lr.Dahlia II No.08 Rt.20 24 Ilir Palembang
Yahya
Sukamerindu kec.Pemulutan Kab.OKI
H.Juremi
Alang-Alang Lebar Palembang
Herman Bulhani
Tj. Sejaro Rt.01 Kec. Inderalaya Kab.Ogan Ilir
Sukri Ali
Ds. Mekartitama Rt.06 Kec. Lahat
Mayali Azhar
Jl. Cindewilan 24 Ilir Lr. Kebon Rt.12 No.34
Sholihin
Tekana DS.III Kec. Simpang Kab. Baturaja
Johan Abbas
Komplex OPI Jaka Baring Jl.GHA.Bastari Palembang
Mustar
Ds. Bencah Kel.Toboali Perwa Kec.Simpang Air Gegas Bangka
Abdul Aziz Dagan
Jl.Dr. Sutomo Lr. No.46 Kp.Jaya Sukarjadi Kec. Baturaja Timur Kab.OKU
Drs.Abdul Kodar
Komp. SMUN 1 Mesuji Ds.Panggang Kec.Mesuji Kab.OKI
Abdul Manaf
Kec.Gandus Palembang
Yudi
Jl.Naskah KM.7,5 Palembang

Pembina AH Cabang Lubuk Linggau
Sukman
Siring Agung Rt. 02 No. 64 Lubuk Linggau

Ridwan Efendi
Jl. Veteran Ps. Ujung Rt.09 Rw.09 No.111 Ds. Ps. Ujung Kec. Kepahian Rejang Lebong Lubuk Linggau
H.A Yani Hamid
Jl. Raming blok g No.63 Ds. Lb. Tanjung Kec. Lubuk Linggau KDH Musi Rawas Lubuk Linggau
M. Syahid
Ling I Ps Muara Beliti Ds. Ps. Muara Beliti Kec. Muara Beliti KDH Tk II Musi Rawas Lubuk Linggau
M. Hasan
Jl. Yos Sudarso Kec. Taban Picih Lubuk Linggau
A. Safawi
Jl. Yos Sudarso No.215 Rt.04 Lubuk Linggau
Rebo Hasan
Lubuk Linggau


Sumatra Utara dan Riau:

Ust. Ramadan Rambe (Baginda Rambe)


Kota Padangsidempuan, Sumatera Utara


Ust. Taufiq Kurniawan
Sumbersari, Mandala Sena, Kec. Silangkitang, Kab. Labuhan Batu Selatan, Sumatera Utara (085261609155)

Jasman Ragil
Desa Paket D Kecamatan Bunga Raya, Kabupaten Siak, Riau

Kalimantan :
a.Perawat wilayah perwakilan Kalimantan Barat:
Ust.H.Bastaman, B.Sc.
Jl. Gusti Abdul Hamid No.59, Mempawah, Kabupaten Pontianak, Kalimantan Barat Telp. (0561)-691549, HP : 08125732104 dan
cabangnya
YAYASAN PERGURUAN AL-HIKMAH WILAYAH KALIMANTAN BARAT CABANG SINTANG SEKRETARIAT:JLN. P.LAKSAMANA ZAENAL ABIDIN NO.17 KEC.SEPAUK,78662 KAB.SINTANG TELP.0565-2025757,085813874917




b. Perawat wilayah perwakilan Kalimanatan Tengah
1.H.M. Ilyas Asra
Jl. Putri Tanjung Buih No.117, Panarung RT.02/IX, Palangkaraya, Kalimantan Tengah



2.Drs. H. Jamhari Khalid, SH.
Jl. Demang Leman II No.12 RT.02/01, Menteng, Palangkaraya 73112, Kalimantan Tengah

C. Perawat wilayah perwakilan Kalimanatan Selatan
KH. Mahran Yasin
Banjarmasin-Kalimantan Selatan



Batam :


Abah Hilman
Perum Pondok Graha Blok A No.18 Duriangkang, Batam (081334438009)


Bali/Denpasar :


Rudi Rianto
Jl. Puri Chandra Asri Blok C. No.38, Denpasar Bali




Diposkan oleh Pergurua

1 komentar:

  1. Ass. Pak energi alhikmah itu bisa hilang tidak dari diri ikhwan

    BalasHapus